Logo RTC
Logo AMSI
Logo HUT RTC Ke 20
 
Bupati Bengkalis Ajukan Empat Poin Kerja Sama SM Siak Kecil dan Balai Raja ke Dirjen Konservasi SDA dan Ekosistem

Riauterkini-BENGKALIS- Bupati Bengkalis Kasmarni mengucapkan terima kasih atas perhatian ibu menteri beserta Bapak/ibu dari Direktorat Jenderal (Dirjen) Konservasi Sumber Daya Alam dan Ekosistem terhadap beberapa permasalahan kawasan hutan yang ada di daerah.

Melalui pertemuan kita ini dapat memberikan solusi dan kesepakatan dalam upaya untuk mendukung percepatan pembangunan di Kabupaten Bengkalis.

Ucapan tersebut disampaikan Bupati Bengkalis Kasmarni melalui video virtual dengan Dirjen Konservasi Sumber Daya Alam dan Ekosistem Pusat, bertempat di Kantor Camat Mandau, Senin (28/11/22).

Pada kesempatan tersebut Bupati Kasmarni mengajukan Permohonan Kerja Sama di Suaka Margasatwa (SM) Giam Siak Kecil dan SM Balai Raja dan menyampaikan sekilas tentang geografis Kabupaten Bengkalis yang terdiri dari wilayah daratan Sumatera dan kepulauan.

Selanjutnya Kasmarni juga mengatakan jika melihat capaian indikator makro Kabupaten Bengkalis secara umum kondisinya cenderung berfluktuatif. Khususnya pertumbuhan ekonomi selama beberapa tahun terakhir selalu terkoreksi (minus), hal ini disebabkan masih tingginya ketergantungan perekonomian Kabupaten Bengkalis pada sektor Migas yang kinerjanya cenderung menurun, sedangkan disatu sisi pertumbuhan kinerja disektor non migas juga belum mampu menjadi penopang pertumbuhan perekonomian Kabupaten Bengkalis.

Kemudian Kasmarni menyebutkan adapun tujuan dari permohonan kerjasama dalam SM ini adalah pertama, pembangunan dan/atau pemeliharaan prasarana transportasi terbatas untuk jalan penghubung daerah terisolir dan/atau jalan yang sudah ada sebelum kawasan ditetapkan.

Kedua, peningkatan prasarana pendidikan ketiga, penyediaan prasarana pelayanan kesehatan masyarakat dan keempat peningkatan perekonomian melalui pemberdayaan masyarakat.

Terakhir Kasmarni menyampaikan Pemerintah Kabupaten Bengkalis memiliki harapan besar agar kerja sama dalam rangka pembanguan strategis yang tidak dapat dielakkan pada suaka margasatwa dapat terwujud melalui berbagai macam rencana program kerja sama.

"Pemerintah Kabupaten Bengkalis sangat mengharapkan permasalahan kawasan dapat diselesaikan melalui berbagai macam mekanisme sesuai ketentuan perundangan-undangan dengan tetap memperhatikan kelestarian lingkungan hidup," ungkapnya.

Ikut mendampingi Bupati, Kepala Bappeda Rinto, Kepala PUPR Ardiansyah, Kepala Dinas Lingkungan Hidup Muhammad Azmir, Sekretaris Bappeda Firdaus, Camat Bukit Batu Acil Esyno dan Camat Mandau Riki Rihardi.***(inf)

 
BERITA SEBELUMNYA :
Advertorial
Senin, 15 April 2024

Berbagai Program CSR RAPP di Meranti Dorong Peningkatan Kesejahteraan Masyarakat

Berbagai Program CSR RAPP di Meranti Dorong Peningkatan Kesejahteraan Masyarakat.

Galeri
Kamis, 04 April 2024

Galeri Paripurna DPRD Rohul Hasil Reses Masa Sidang II Tahun 2024

DPRD Rohul Gelar Paripurna. Penyampaian hasil Reses Masa Sidang II Tahun 2024.

Advertorial
Sabtu, 06 April 2024

Advertorial,
RAPP Umumkan Para Pemenang Anugerah Jurnalistik APRIL-APR Tahun 2023, Ini Nama-namanya

RAPP Umumkan Para Pemenang Anugerah Jurnalistik APRIL-APR Tahun 2023, Ini Nama-namanya. Cek.

Advertorial
Jumat, 05 April 2024

Safari Ramadan Pemprov Riau di Rohul, CSR BRK Syariah Disalurkan untuk Masjid Ponpes Darussalam Kabun

CSR BRK Syariah disalurkan ke Masjid Pondok Pesantren Darussalam Kabun bersamaan dengan Safari Ramadan Pemprov Riau di Rokan Hulu.

Galeri
Rabu, 03 April 2024

Wabup Indra Gunawan Lepas Peserta Pawai Taaruf dan Pembukaan MTQ ke-24 Kabupaten Rohul

MTQ ke-24 Kabupaten Rohul resmi dimulai. Ditandai dengan pelepaaan pawai taaruf dan pembukaan oleh Wakil Bupati Indra Gunawan.

Advertorial
Rabu, 03 April 2024

Riau Petroleum Ajak Anak Yatim Piatu dan Dhuafa Belanjo Baju Rayo

Riau Petroleum ajak anak yatim piatu dan dhuafa Belanjo Baju Rayo sebagai wujud kepedulian perusahaan.

Berita Lainnya

Rabu, 24 April 2024

Kasmarni Kader Terbaik, PDIP Bengkalis Fokus Penjaringan Balon Wabup


Rabu, 24 April 2024

Bawaslu Inhil Bersiap Buka Pendaftaran Calon Bawaslu Kecamatan


Rabu, 24 April 2024

Bawaslu Dumai Buka Pendaftaran Calon Anggota Panwaslu Kecamatan


Rabu, 24 April 2024

Terpilih Kembali, Sutoyo Pimpin Aspek-Pir Riau Periode 2023-2028


Rabu, 24 April 2024

Diintruksikan Bupati, PUPR Kuansing, Perbaiki Jalan Ambrol di Geringging Baru


Selasa, 23 April 2024

Kelmi Amri Salurkan Bantuan kepada Masyarakat Terdampak Kebakaran di Pasar Ujung Batu-Rohul


Selasa, 23 April 2024

Pilkada Serentak 2024, Bawaslu Riau Lakukan Evaluasi dan Rekrutmen Panwascam


Selasa, 23 April 2024

Tanpa Mahar, PDIP Buka Penjaringan Balon Bupati Bengkalis 2024-2029


Selasa, 23 April 2024

OJK Riau Gelar Coaching Clinic APPK bagi 38 PUJK di Riau


Selasa, 23 April 2024

Impor dan Ekspor Riau pada Maret 2024 Turun


Selasa, 23 April 2024

Sempat Diterjang Banjir, PHR Pastikan Produksi Migas Blok Rokan Tetap Produktif


Selasa, 23 April 2024

27 Wartawan Riau ikuti UKW Gratis PWI Pusat


Selasa, 23 April 2024

Pilkada 2024, KPU Pekanbaru Buka Rekrutmen Pendaftaran PPK


Selasa, 23 April 2024

Pilkada 2024, Golkar Usulkan Elda Suhanura Cabup Inhu


Selasa, 23 April 2024

Fasilitasi Pelayanan Kesehatan, KPU Bengkalis Lakukan Koordinasi ke Dinkes


Selasa, 23 April 2024

Halim Maju Pilkada Kuansing, Kandidat Lain Siap-siap Menerima Kekalahan


Selasa, 23 April 2024

Demokrat Bengkalis Usulkan Kasmarni Balon Bupati 2024-2029


Selasa, 23 April 2024

Wujudkan Jembatan Pulau Bengkalis-Sumatra, Pemkab Bengkalis Dukung Penuh dan Siapkan Langkah Jitu


Selasa, 23 April 2024

KPU Bengkalis Buka Penerimaan PPK Pilkada 2024


Selasa, 23 April 2024

Pemko Pekanbaru Diutungkan, Pemprov Riau Mulai Diperbaiki Jalan Ahmad Yani