Logo RTC
Logo AMSI
Logo HUT RTC Ke 20
 
Rawan Picu SARA, Tokoh Lintas Suku Minta Kapolda Riau Tindak Lansher Yunus

Riauterkini-PEKANBARU-Tindakan Lansher Yunus dianggap rawan memicu konflik SARA di Riau, karena itu, sejumlah tokoh lintas suku dan juga kepemudaan merasa risau dan minta Polda Riau cepat memproses setiap laporan para pihak yang merasa tersinggung dengan ucapan-ucapan yang dilansir sejumlah media online.

Hal itu disampaikan mantan Hakim Konstitusi yang juga tokoh Ikatan Keluarga Minang Riau (IKMT) Syamsul Rakan Chainago dalam pertemuan di Pekanbaru, Sabtu (15/1/2022). Hadir dalam pertemuan tersebut Ketua Harian Ikatan Keluarga Batak Riau (IKBR) Fajar Menanti Simanjuntak didampingi Penasehat IKBR Pontas Napitupulu, Ketua MPW Pemuda Pancasila Riau Arsyadianto Rahman, tokoh masyarakat Melayu Riau Nasir Dai.

"Apa yang dilakukan Saudara Lansher Yunus berpotensi menganggu kerukunan antar suku di daerah kita. Karena sudah ada riak-riak ke arah sana. Karena itu, kita mendesak Polda Riau cepat menuntaskan laporan-laporan terhadap Lansher Yunus," pinta Syansul Rakan Chainago sebagai juru bicara.

Selama ini Riau sebagai daerah tempat tinggal masyarakat dari berbagai suku dan golongan, tambah Syamsul Rakan, sangat harmonis. Rukun dan damai, tetapi prilaku Lansher Yunus belakangan ini sudah sangat meresahkan dan rawan memicu gesekan.

Permintaan senada disampaikan Fajar, sebagai tokoh masyarakat IKBR, di mana kebetulan Lansher bermarga Simamora, mengharapkan proses hukum menjadi solusi terbaik. Mengingat tindakan Lansher yang yang dilakukan secara pribadi bisa dikait-kaitkan dengan masyarakat Batak di Riau.

Demikian juga dengan Ketua MPW PP Riau yang akrab disapa Anto Rahman, juga mendesak Polda Riau secepatnya menuntaskan laporan terhadap Lansher Yunus.

"Kita berharap dalam sepekan ke depan kasus Lansher tuntas. Jika tidak, kita akan datangi Polda," tegas Anto Rahman.***(mad)

 
BERITA SEBELUMNYA :
Advertorial
Senin, 15 April 2024

Berbagai Program CSR RAPP di Meranti Dorong Peningkatan Kesejahteraan Masyarakat

Berbagai Program CSR RAPP di Meranti Dorong Peningkatan Kesejahteraan Masyarakat.

Jumat, 19 April 2024

Rekomendasi Ponsel Android Harga dibawah 1 Juta

Bagjed hanya Rp1 juta tapi perlu android berkwalitas? Tenang ini ada rekomendasi yang dijamin tak mengecewakan.

Galeri
Kamis, 04 April 2024

Galeri Paripurna DPRD Rohul Hasil Reses Masa Sidang II Tahun 2024

DPRD Rohul Gelar Paripurna. Penyampaian hasil Reses Masa Sidang II Tahun 2024.

Advertorial
Sabtu, 06 April 2024

Advertorial,
RAPP Umumkan Para Pemenang Anugerah Jurnalistik APRIL-APR Tahun 2023, Ini Nama-namanya

RAPP Umumkan Para Pemenang Anugerah Jurnalistik APRIL-APR Tahun 2023, Ini Nama-namanya. Cek.

Advertorial
Jumat, 05 April 2024

Safari Ramadan Pemprov Riau di Rohul, CSR BRK Syariah Disalurkan untuk Masjid Ponpes Darussalam Kabun

CSR BRK Syariah disalurkan ke Masjid Pondok Pesantren Darussalam Kabun bersamaan dengan Safari Ramadan Pemprov Riau di Rokan Hulu.

Galeri
Rabu, 03 April 2024

Wabup Indra Gunawan Lepas Peserta Pawai Taaruf dan Pembukaan MTQ ke-24 Kabupaten Rohul

MTQ ke-24 Kabupaten Rohul resmi dimulai. Ditandai dengan pelepaaan pawai taaruf dan pembukaan oleh Wakil Bupati Indra Gunawan.

Advertorial
Rabu, 03 April 2024

Riau Petroleum Ajak Anak Yatim Piatu dan Dhuafa Belanjo Baju Rayo

Riau Petroleum ajak anak yatim piatu dan dhuafa Belanjo Baju Rayo sebagai wujud kepedulian perusahaan.

Berita Lainnya

Rabu, 17 April 2024

Asal Parkir, Tamu Pj Bupati Inhil Hambat Pengandara Lain


Rabu, 17 April 2024

Tiga Kali Beraksi, Jambret Meresahkan di Bengkalis Akhirnya Dibekuk Polisi


Rabu, 17 April 2024

Libur Idulfitri, Dua Pekan Tiga Jalan Tol di Riau Dilalui 416.007 Kendaraan


Rabu, 17 April 2024

Pembiayaan Gadai Emas Lebih Murah di BRK Syariah, Ujrahnya Hanya Rp6.000 per Gram


Rabu, 17 April 2024

Enam Bulan Jelang Penetapan Paslon, Kepala Daerah Dilarang Mutasi Pejabat


Rabu, 17 April 2024

Liputan Bersama Tempo untuk Pulitzer,
Kebun Meluas, Gajah Sumatera Terjepit Sawit


Selasa, 16 April 2024

Pemprov Selesaikan 94 Persil Pembebasan Lahan Masyarakat untuk Pembangunan Flyover Panam


Selasa, 16 April 2024

Hoaks! Ustadz Denis Lim Berbagi Rejeki di Situs Judi Online


Selasa, 16 April 2024

Habis Libur Lebaran Kehadiran ASN di Siak Capai 100 Persen


Selasa, 16 April 2024

KPU Siak Rilis Tahapan Pilkada 2024


Selasa, 16 April 2024

Diduga Ingin Lakukan Pembegalan Pakai Sajam, Empat Pemuda di Inhil Diringkus Polisi


Selasa, 16 April 2024

Pimpin Apel Usai Libur Lebaran, Bupati Siak Minta OPD Ciptakan Inovasi Baru


Selasa, 16 April 2024

Pj Bupati Kampar: Pj Kades Harus Masyarakat Tempatan


Selasa, 16 April 2024

Baleho Kader Golkar Sebagai Balon Gubri Bertebaran, Bagaiamana Syamsuar?


Selasa, 16 April 2024

kecelakaan Paramotor, Bupati Kuansing Jenguk Kapolsek Kuantan Mudik


Selasa, 16 April 2024

Pj Bupati Gelar Rapat Persiapan Penyambutan Hari Raya Enam Besok


Selasa, 16 April 2024

Capella Honda Punya 5 Program Istimewa untuk Konsumen di Bulan April


Selasa, 16 April 2024

Pasca Libur Lebaran, Bupati Kuansing Pimpin Upacara dan Cek Tingkat Kehadiran Pegawai


Selasa, 16 April 2024

Usai Pimpin Upacara, Pj Gubri Berlebaran dan Bermaaf-maafan dengan ASN


Selasa, 16 April 2024

Liputan Bersama Tempo untuk Pulitzer,
18 Tahun Perjuangan Lahan Desa dari Cengkeraman PT Palma Satu