Logo RTC
Logo AMSI
Logo HUT RTC Ke 22
 
 
 
Pj Bupati Akui Kas Pemkab Kampar Kosong

Riauterkini- KAMPAR - Masyarakat Kampar akan kembali merasa lega, setelah hampir satu bulan kas daerah kosong. Kalau tidak ada kesalahan teknis, Insya Allah bulan September ini, Kementerian Keuangan akan segera mentransfer dana triwulan III ke kas daerah Kampar.

Hal tersebut disampaikan oleh Pj Bupati Kampar, DR. H. Kamsol, MM, ia mengatakan bahwa Pemerintah Kabupaten Kampar telah menyurati Kementerian keuangan. Semua administrasi untuk pencairan dana dari pusat telah dilengkapi, "Insya Allah bulan September ini dana tersebut akan mereka transfer" kata Kamsol.

Kamsol juga meluruskan, tidak benar jika ada isu mengatakan bahwa kekosongan kas daerah akibat kurang harmonisnya hubungan dirinya dengan Gubri. Apalagi disebabkan oleh tidak harmonisnya hubungan penjabat Bupati Kampar dengan OPD di lingkungan Pemerintah Kabupaten Kampar.

Kamsol menjelaskan, keharmonisan hubungan pemerintah provinsi dan Kabupaten Kampar terlihat dari beberapa program proyek pembangunan Provinsi Riau yang berjalan lancar di Kabupaten Kampar. "Banyak support dari provinsi untuk pembangunan Kampar" ucap Kamsol.

Ia juga mengatakan terkait hubungan dirinya dengan semua OPD berjalan dengan harmonis dan kondusif. "semua program dan kegiatan pembangunan di seluruh OPD berjalan dengan baik, kekosongan kas daerah hampir terjadi pada semua daerah di Indonesia" tutur Kamsol.

Dengan hal ini Kamsol berharap agar semua elemen masyarakat Kampar tetap menjaga rasa kebersamaan dan kekompakan antar sesama, "Jangan mudah terpengaruh oleh isu yang dimanfaatkan oleh oknum yang tidak bertanggung jawab. Apalagi mereka yang sengaja memanfaatkan kondisi untuk memecah konsentrasi kita dalam membangun negeri tercinta ini" tambah Kamsol.***Ain

 
BERITA SEBELUMNYA :
Advertorial
Jumat, 21 Nopember 2025

Komisi I DPRD Riau Bahas Finalisasi Renja Kesbangpol 2026, Soroti Pelaporan Kegiatan dan Isu Strategis Daerah

Komisi I DPRD Riau Bahas Finalisasi Renja Kesbangpol 2026, Soroti Pelaporan Kegiatan dan Isu Strategis Daerah

Galeri
Rabu, 26 Nopember 2025

Riau Sepakati APBD 2026 — DPRD dan Pemprov Tandatangani KUA-PPAS

Riau Sepakati APBD 2026 — DPRD dan Pemprov Tandatangani KUA-PPAS. Berikut galeri fotonya.

Advertorial
Jumat, 21 Nopember 2025

Komisi II DPRD Riau Dorong Penguatan Program Inovatif dalam Finalisasi Renja Dinas Kelautan dan Perikanan 2026

Komisi II DPRD Riau Dorong Penguatan Program Inovatif dalam Finalisasi Renja Dinas Kelautan dan Perikanan 2026.

Advertorial
Kamis, 20 Nopember 2025

Komisi II DPRD Riau Tegaskan Efektivitas Program dan Pemerataan Kegiatan dalam Finalisasi Renja Dinas Pariwisata 2026

Komisi II DPRD Riau Tegaskan Efektivitas Program dan Pemerataan Kegiatan dalam Finalisasi Renja Dinas Pariwisata 2026

Galeri
Selasa, 25 Nopember 2025

Bapemperda Gelar Rapat Pembahasan Usulan Program Propemperda Provinsi Riau Tahun 2026

Bapemperda Gelar Rapat Pembahasan Usulan Program Propemperda Provinsi Riau Tahun 2026

Advertorial
Rabu, 19 Nopember 2025

Komisi II DPRD Riau Dorong Efisiensi Anggaran dan Prioritas Program dalam Finalisasi Renja Disperindagkop dan UKM 2026

Komisi II DPRD Riau Dorong Efisiensi Anggaran dan Prioritas Program dalam Finalisasi Renja Disperindagkop dan UKM 2026.

Berita Lainnya

Rabu, 26 Nopember 2025

KPID Riau Award 2025, Pemprov Riau Raih Penghargaan Institusi Peduli Penyiaran


Rabu, 26 Nopember 2025

Ponsel Dihantam Martil, Ganja Dibakar, Ekstacy Dilebur, Begini Suasana Pemusnahan BB di Rohil


Rabu, 26 Nopember 2025

Di HUT Korpri Wabup Muklisin Lantik PPPK Tahap I dan II di Lapangan Limuno


Rabu, 26 Nopember 2025

Belanja APBD Riau 2026 Turun Jadi Rp8,3 Triliun


Rabu, 26 Nopember 2025

Riau Sepakati APBD 2026 — DPRD dan Pemprov Tandatangani KUA-PPAS


Rabu, 26 Nopember 2025

Gegara Kebijakan Direksi Lama, PT SPR Trada Rumahkan Karyawan, Tunggu Hasil Audit BPKP


Rabu, 26 Nopember 2025

Wabup Kuansing Pimpin Upacara di HUT PGRI dan Korpri


Rabu, 26 Nopember 2025

Dua Padi Lokal Inhil Lulus Sidang Pelepasan Varietas Unggul di Cipayung


Rabu, 26 Nopember 2025

Pemko Pekanbaru Dukung Langkah Hukum Keluarga Siswa SD Diduga Korban Perundungan


Rabu, 26 Nopember 2025

Generasi Muda Riau Mengukir Prestasi di PTPN IV Regional III


Rabu, 26 Nopember 2025

Pertamina Patra Niaga Sumbagut Maksimalkan Jaga Ketersediaan BBM Masyarakat


Rabu, 26 Nopember 2025

Polisi Hadir di Masjid, Tingkatkan Peran Serta Warga Jaga Kamtibmas


Rabu, 26 Nopember 2025

Kebijakan "Brutal" PT Trada Rumahkan 18 Karyawan


Rabu, 26 Nopember 2025

Atasi Krisis Air Baku, Perumdam Tirta Terubuk Bengkalis Siapkan Skenario


Rabu, 26 Nopember 2025

ISKI Riau Gelar Audiensi dengan Polda Riau, Ini Penjelasana


Rabu, 26 Nopember 2025

Umri Raih Predikat Unggul Hasil Penilaian SIMKATMAWA 2025


Rabu, 26 Nopember 2025

Bea Cukai Tembilahan Raih Piagam Platinum Wujudkan Eco Office, Ramah Lingkungan, Efisien Anggaran


Rabu, 26 Nopember 2025

Edarkan Pil Ekstasi, Oknum Satpol PP Ditangkap Polres Inhu


Rabu, 26 Nopember 2025

Polsek Tanah Putih Gelar Patroli Blue Light, Cegah Gangguan Kamtibmas


Selasa, 25 Nopember 2025

KPU Riau Gandeng UIR Tingkatkan Sinergi Akademik dan Demokrasi melalui MoU