Logo RTC
Logo AMSI
Logo HUT RTC Ke 20
 
Imsyakiah Ketua DPRD Riau Beredar di Sekolah Inhu, Bawaslu Imbau Parpol Patuhi Aturan

Riauterkini-RENGAT-Menyikapi beredarnya Imsyakiah yang memuat foto Ketua DPRD Riau dan logo Partai Politik (Parpol) yang beredar di beberapa sekolah yang ada di Kabupaten Indragiri Hulu (Inhu), Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Inhu mengimbau Parpol terkait untuk mematuhi aturan yang berlaku.

Imbauan Bawaslu agar Parpol mematuhi aturan yang berlaku terkait beredar nya Imsyakiah di sekolah tingkat SLTA yang memuat foto Ketua DPRD Riau dan logo Parpol, disampaikan Ahmad Khaerudin Komisioner Bawaslu Inhu kepada riauterkinicom, Jumat (17/3/23) melalui selulernya.

"Bawaslu mengimbau bahwa partai politik maupun yang menjabat dalam struktur di dewan agar tidak menyebarkan ditempat yang dilarang, di tempat publik termasuk tempat pendidikan atau sekolah," ujarnya.

Ditambahkanya, pihak Bawaslu Inhu akan menelusuri dan menindaklanjuti terkait adanya penyebaran Imsyakiah yang memuat foto Ketua DPRD Riau dan memuat logo Parpol tersebut, namun demikian proses tersebut dapat dilakukan setelah adanya laporan kepada pihak Bawaslu.

"Kalau ada laporan kepada kami, tentunya ini akan ditelusuri dan ditindak lanjuti, namun demikian hingga saat ini kami belum menerima laporan terkait hal tersebut," ungkapnya.

Sementara itu, beredarnya Imsyakiah Ramadhan 2023 yang memuat foto Ketua DPRD Riau Yulisman dan logo Partai Golkar serta tulisan Golkar Menang Pileg, Pilpres dan Pilkada di SMK Negeri Lubuk Batujaya, Inhu mendapat sorotan dan reaksi dari berbagai pihak. Seperti yang disampaikan Hermansyah Ketua Umum DPD Partai Umat Inhu kepada awak media, Jumat (17/3/23) di Pematang Reba.

"Politik partai Golkar di Inhu sudah merusak dunia pendidikan, selain melakukan obok obok kepala sekolah, politik partai Golkar di Inhu merusak secara masif karakter siswa," tegasnya.

Ditambahkanya, dirinya menilai sudah tidak jaman nya lagi politik kotor seperti yang dilakukan partai Golkar di era moderen ini dilakukan di Inhu, dimana terlihat jelas kalau kepala sekolah dilibatkan dalam politik praktis.

"Saya menilai, dengan sistim kekuasaan dan cara menakut nakuti kepala sekolah di seluruh SMA sederajat di Inhu untuk mensosialisasikan partai Golkar, itu sudah tidak jamanya lagi. Ini era modern yang lebih mengedepankan politik yang beretika, santun dan mencerdaskan anak bangsa," jelasnya. *** (guh)

 
BERITA SEBELUMNYA :
Advertorial
Kamis, 09 Oktober 2025

Bupati Herman Apresiasi Pelayanan Posyandu Serta Kukuhkan Pengurus Emak Sehat Se Kabupaten Indragiri Hilir

Bupati Herman Apresiasi Pelayanan Posyandu Serta Kukuhkan Pengurus Emak Sehat Se Kabupaten Indragiri Hilir.

Galeri
Kamis, 31 Juli 2025

Nuansa Sakral Rapat Paripurna Istimewa DPRD Semarakkan Hari Jadi ke-513 Bengkalis

DPRD Bengkalis menggelar Paripurna Istimewa Hari Jadi ke-513 Bengkalis. Nuansa sakral dan semangat pembangunan. Berikut galeri fotonya.

Advertorial
Senin, 08 September 2025

Bupati Inhil H. Herman Hadiri Maulid Nabi di Masjid Al Hidayah Tembilahan

Bupati Inhil H. Herman Hadiri Maulid Nabi di Masjid Al Hidayah di Jalan Sudirman, Tembilahan.

Advertorial
Jumat, 05 September 2025

Pemkab Inhil Tegaskan Tidak Pernah Siapkan Lahan Transmigrasi dan Terima Limpahan dari TNTN

Pemkab Inhil Tegaskan Tidak Pernah Siapkan Lahan Transmigrasi dan Terima Limpahan dari TNTN.

Galeri
Minggu, 29 Juni 2025

Galeri Foto
Gemerlap MTQ ke-43 Riau, Pemkab Bengkalis Suguhkan Konsep Pesisir

Gemerlap MTQ ke-43 Riau, sebagai tuan rumah Pemkab Bengkalis suguhkan konsep pesisir. Berikut galeri fotonya!

Advertorial
Jumat, 05 September 2025

Bupati Inhil Terima Kunjungan Universitas Lancang Kuning Bahas Pengembangan SDM

Bupati Inhil Terima Kunjungan Universitas Lancang Kuning Bahas Pengembangan SDM

Berita Lainnya

Jumat, 17 Oktober 2025

Jelang Musda Golkar, Syamsuar Izin Pamit Dengan Pengurus dan Kader


Jumat, 17 Oktober 2025

Polsek Tanah Putih Gelar Patroli Malam dan Sosialisasi Aktifkan Kembali PAM Swakarsa serta Satkamling


Jumat, 17 Oktober 2025

Usai Yulisman, Giliran Karmila Ambil Formulir Pendaftaran Calon Ketua Golkar Riau


Jumat, 17 Oktober 2025

Tuntut Janji Kadishub Mundur, Puluhan Sopir Truk dan Mahasiswa Geruduk Kantor Dishub Bengkalis


Jumat, 17 Oktober 2025

Dukung Kesejahteraan Masyarakat, PT TMP Hadirkan Program Berkah Peduli Bantuan Sembako Dhuafa


Jumat, 17 Oktober 2025

Utusan Yulisman Ambil Formulir Pendaftaran Calon Ketua Golkar Riau


Jumat, 17 Oktober 2025

Diperiksa Sebagai Saksi, Anggota DPRD Sujarwo Kirim Pesan ke Bupati Siak Soal Potensi Konflik Tumang


Jumat, 17 Oktober 2025

Resmikan Taman Numerasi SDN 028, Bunda PAUD Inhu Dorong Siswa Kreatif dan Cerdas


Kamis, 16 Oktober 2025

Hakim Singgung Bupati Siak untuk Adil Sikapi Konflik PT SSL dengan Warga


Kamis, 16 Oktober 2025

Bupati Buka Turnamen Sepakbola PSKS Cup 2025


Kamis, 16 Oktober 2025

Giliran Afrizal Sintong Ambil Formulir Pendaftaran Calon Ketua Golkar Riau


Kamis, 16 Oktober 2025

Humanis, Polres Bengkalis Amankan Aksi Unras di Rupat


Kamis, 16 Oktober 2025

Peras 14 Perusahaan dan Terima Rp150 Juta Ketua PETIR Diringkus Polisi


Kamis, 16 Oktober 2025

RS Murni Teguh Eria Beri Layanan Cek Kesehatan Gratis di Damkar Pekanbaru


Kamis, 16 Oktober 2025

Polres Rokan Hilir Luncurkan Inovasi Pelayanan Pamapta


Kamis, 16 Oktober 2025

Bupati Siak Beri Kesaksian di PN Pekanbaru, Hakim Cecar Soal Cukong Perambah Lahan PT SSL


Kamis, 16 Oktober 2025

Atasi Banjir, Plt Camat Pangkalan Kuras Turun Tangan Bongkar Parit Tersumbat


Kamis, 16 Oktober 2025

HMI Riau–Kepri Kecam Keras Rencana Pengerahan Polisi di Pulau Rupat


Kamis, 16 Oktober 2025

Ratusan Jamaah Air Molek Bershalawat Bersama PTPN IV Regional III


Kamis, 16 Oktober 2025

Kapolda Riau Luncurkan Pamapta Polri, Hadir 24 Jam Layani Masyarakat