Logo RTC
Logo AMSI
Logo HUT RTC Ke 22
 
 
 
Kunker ke Karimun, Direksi BRK Syariah Safari Ramadan Bersama Pemprov Kepri dan Berikan Bantuan CSR

Riauterkini-KARIMUN – Setelah melakukan Safari Ramadan 1445 di Kabupaten Bintan, Direktur Kepatuhan & Manajemen Risiko Fajar Restu Febriansyah melanjutkan kegiatan Safari Ramadan di Kabupaten Karimun, Selasa (19/03/24).

Setibanya di Karimun, Restu terlebih dahulu melakukan kunjungan kerja dan silaturahmi kepada seluruh karyawan/ti di Kantor Cabang yang berada di Kabupaten Karimun, kedatangan Restu bersama rombongan disambut hangat oleh Branch Manager BRK Syariah Karimun Wiwin Syahputra.

Pada agenda tersebut, Restu tidak banyak menyampaikan arahan melainkan ingin mendengarkan saran, pendapat dan keluhan dari karyawan/ti Kantor Cabang BRK Syariah Karimun.

“Ayo, kita disini semua berkumpul terbuka saja. Jika ada yang mau disampaikan atau bertanya silahkan, jika ada masukan untuk membangun bersama BRK Syariah yang kita cintai ini juga boleh, bahkan jika ada keluhan selama bekerja di sini juga dipersilahkan” jelas Restu. Selepas itu Restu bersama rombongan beranjak menuju Masjid Nurul Ikhlas Parit Benut, Kecamatan Meral, Kabupaten Karimun, giat Safari Ramadan bersama Pemerintah Provinsi Kepulauan Riau.

Menjelang berbuka puasa bersama, kegiatan Safari Ramadan diselingi dengan penyerahan beberapa bantuan dari Program Corporate Social Responsibility (CSR) BRK Syariah bersama Pemerintah Provinsi Kepulauan Riau senilai Rp 5 juta dan Bantuan Sarana Prasarana Pembangunan Masjid dari Direksi BRK Syariah senilai Rp 5 juta.

Penyerahan bantuan tersebut diberikan Direktur Kepatuhan & Manajemen Risiko BRK Syariah Fajar Restu Febriansyah kepada Ketua Masjid Nurul Ikhlas Parit Benut yang disaksikan langsung oleh Gubernur Kepri Ansar dan Bupati Karimun Aunur Rafiq.

Dalam sambutannya Gubernur Kepri Ansar mengajak masyarakat untuk terus mengingat Allah dan Rasul-Nya, secara singkat kita semuanya tentu doa terbaik yang harus kita lakukan adalah semoga amal ibadah di bulan Ramadan InsyaAllah, semoga kita semua berbuka puasa dan melaksanakan amal ibadah lainnya yang kita laksanakan diterima Allah Subhanahu Wa Taala.

“Dan Allah berikan kekuatan kepada kita semua sikap istiqomah untuk melanjutkan tugas-tugas Ramadan ini sampai ke penghujung 1445 hijriah, jadikan Ramadan sebagai tanda amal bagi kita semua untuk meraih predikat muttaqim yang Allah janjikan di dalam Alquran di berbagai Ayat-Nya, ” Ujar Ansar.

Pada kesempatan tersebut Gubernur Kepri Ansar tidak banyak menberikan sambutan. Namun Ansar mengaku senang karena sambutan masyarakat setempat cukup ramai dan antusias.

Kesempatan yang sama juga disampaikan Restu bahwa agenda Safari Ramadan ini mejadi rutinitas yang dilakukan BRK Syariah bersama Pemerintah Daerah di bulan Suci Ramadan.

“Safari ini hampir setiap tahun dilakukan bersama Pemerintah Daerah, kecuali saat pandemi kemaren. Tidak hanya sekedar mengikuti kegiatan saja tapi disini kita juga ingin berbagi, membantu sesama melalui Program CSR maupun bantuan langsung dari BRK Syariah, dan tentunya hadirnya BRK Syariah disini dapat memberikan kepercayaan kepada masyarakat” tutupnya.

Turut hadir dari BRK Syariah pada agenda Safari Ramadan tersebut Pemimpin Divisi Sekretariat Perusahaan Edi Wardana, Pemimpin Divisi Umum Yudi Asdam, Branch Manager Tanjungpinang Baharudin, Branch Manager Tanjungpinang Pamedan Sahrul, Branch Manager Bintan Imam Hadi Suryono.***(rls)

 
BERITA SEBELUMNYA :
Advertorial
Jumat, 21 Nopember 2025

Komisi I DPRD Riau Bahas Finalisasi Renja Kesbangpol 2026, Soroti Pelaporan Kegiatan dan Isu Strategis Daerah

Komisi I DPRD Riau Bahas Finalisasi Renja Kesbangpol 2026, Soroti Pelaporan Kegiatan dan Isu Strategis Daerah

Galeri
Minggu, 16 Nopember 2025

Bapemperda DPRD Riau Matangkan Data RTRW Sebelum Konsultasi ke KLHK

Bapemperda DPRD Riau Matangkan Data RTRW Sebelum Konsultasi ke KLHK. Berikut galeri fotonya.

Advertorial
Jumat, 21 Nopember 2025

Komisi II DPRD Riau Dorong Penguatan Program Inovatif dalam Finalisasi Renja Dinas Kelautan dan Perikanan 2026

Komisi II DPRD Riau Dorong Penguatan Program Inovatif dalam Finalisasi Renja Dinas Kelautan dan Perikanan 2026.

Advertorial
Kamis, 20 Nopember 2025

Komisi II DPRD Riau Tegaskan Efektivitas Program dan Pemerataan Kegiatan dalam Finalisasi Renja Dinas Pariwisata 2026

Komisi II DPRD Riau Tegaskan Efektivitas Program dan Pemerataan Kegiatan dalam Finalisasi Renja Dinas Pariwisata 2026

Galeri
Jumat, 24 Oktober 2025

Wisuda Sarjana dan D3 ke-29, Lulusan Umri Harus Jadi Cahaya Penerang dari Kebodohan

Wisuda Sarjana dan D3 ke-29, Lulusan Umri Harus Jadi Cahaya Penerang dari Kebodohan.

Advertorial
Rabu, 19 Nopember 2025

Komisi II DPRD Riau Dorong Efisiensi Anggaran dan Prioritas Program dalam Finalisasi Renja Disperindagkop dan UKM 2026

Komisi II DPRD Riau Dorong Efisiensi Anggaran dan Prioritas Program dalam Finalisasi Renja Disperindagkop dan UKM 2026.

Berita Lainnya

Jumat, 21 Nopember 2025

Dedikasi Pabrik Sawit Grup Astra Birukan Langit Riau Ubah Gas Metana Jadi Energi Bersih


Jumat, 21 Nopember 2025

Polsek Tanah Putih Serap Aspirasi Warga Melalui Program Jumat Curhat di Ujung Tanjung


Jumat, 21 Nopember 2025

Baru Bebas 2 Bulan, Dua Kurir Sabu Kembali Dibekuk di Pelalawan


Jumat, 21 Nopember 2025

Ops Zebra LK 2025, Satlantas Pelalawan Prioritaskan Kelayakan Kesehatan Pengemudi


Jumat, 21 Nopember 2025

Terlibat Perkara Narkoba, Mantan Kanit Intel Polsek Cerenti, Kuansing Divonis 5 Tahun Penjara


Jumat, 21 Nopember 2025

Tiga Atlet MMA Siak Raih Medali di Kejurnas Dankor Brimob di Depok, KONI Beri Selamat


Jumat, 21 Nopember 2025

Manfaatkan Limbah Rumah Tangga, Inilah Kisah Sukses 3 Kelompok Pemuda Rohil Binaan PHR Ciptakan Inovasi Berbasis Lingkungan


Jumat, 21 Nopember 2025

Komisi II DPRD Riau Dorong Penguatan Program Inovatif dalam Finalisasi Renja Dinas Kelautan dan Perikanan 2026


Jumat, 21 Nopember 2025

Pekanbaru Top Team Boxing Camp Turunkan 2 Atlet di Kejuaraan Tinju Rookie Fight di Jakarta


Jumat, 21 Nopember 2025

Hadiahi Bibit Pohon, Satlantas Polres Inhu Apresiasi Pengendara Tertib Berlalulintas


Jumat, 21 Nopember 2025

PTPN IV Regional III Eliminasi Kecelakaan Kerja Melalui Penguatan Budaya K3


Jumat, 21 Nopember 2025

PUK SPPK FSPMI Kebun Sei Sako Serahkan Kartu BPJS Ketenagakerjaan Bentuk Komitmen Lindungi Hak Pekerja


Kamis, 20 Nopember 2025

Buaya Raksasa di Inhil Sempat Hebohkan Warga Sudah Mati


Kamis, 20 Nopember 2025

Tingkatkan Kemampuan Pemolisian Ekologis, Polda Bersama Pemkab Berikan Orientasi dan Pelatihan pada Dubalang Kuantan


Kamis, 20 Nopember 2025

Sempat Dirawat 19 Hari di DPKP Inhil, Buaya Raksasa Si Undan Akhirnya Mati


Kamis, 20 Nopember 2025

Perlindungan Ketersediaan Pangan Daerah, DTPHP Inhil Pasang Papan Peringatan Alih Fungsi Lahan di Desa Sialang Panjang


Kamis, 20 Nopember 2025

Yayasan Kemala Bhayangkari Rohil Peringati HUT PGRI ke-80 dengan Meriah


Kamis, 20 Nopember 2025

Tempuh Jarak 1.548 KM, 12 Bikers HOBIKU Ikut Meriahkan HBD Nasional di Garut


Kamis, 20 Nopember 2025

Konferda PDIP Riau Digelar Lusa, Zukri Masih Terlalu Kuat?


Kamis, 20 Nopember 2025

Kasus Penganiayaan Balita Berujung Maut di Kuansing Masuk Sidang Pembuktian