Logo RTC
Logo AMSI
Logo HUT RTC Ke 22
 
 
 
Bupati Bengkalis Mengajak Masyarakat Waspadai Karla

Riauterkini-BANDAR LAKSAMANA- Bupati Negeri Junjungan Kasmarni mengajak kepada seluruh umat Muslim Kabupaten Bengkalis supaya memanfaatkan kehadiran bulan suci Ramadhan 1445 Hijriah ini, sebagai momentum untuk meningkatkan kualitas iman dan taqwa.

Selain itu ia juga mengimbau kepada camat, pihak perusahaan dan warga tidak membakar hutan dan lahan, dengan cara apapun, kapan pun dan dimana pun. Apalagi lagi di musim cuaca ekstrim seperti saat ini yang rentan sekali terbakar.

Demikian hal itu disampaikan Bupati Kasmarni saat menghadiri kegiatan safari Ramadhan bersama masyarakat Desa Tenggayun Kecamatan Bandar Laksamana, Selasa (2/4/24) di halaman Masjid Al-Mukminin.

Di setiap awal sambutan safari Ramadhan, Bupati Kasmarni tidak lupa mengucapkan rasa syukur serta bangga karena dirinya bisa hadir langsung memenuhi, menyapa sekaligus bersilaturahmi dengan warganya.

Menurutnya kegiatan safari Ramadhan Pemkab Bengkalis ini selain ajang memperkuat tali silaturahmi juga sebagai media untuk menyampaikan berbagai informasi tentang progres pembangunan Kabupaten Bengkalis saat ini.

Lebih lanjut Bupati katakan, APBD 2024 ini Pemkab Bengkalis telah mengalokasikan anggaran untuk berbagai program pembangunan khusus Kecamatan Bandar Laksamana diantaranya pembangunan pengamanan pantai Jalan Jendral Sudirman Rt. 04/Rw.02 Dusun Sejati Desa Sepahat sebesar Rp2,7 miliar, penyediaan prasarana sarana utilitas umum perumahan dan pemukiman sebesar Rp5,7 miliar.

Berikutnya peningkatan Jalan Protokol sebesar Rp1,5 miliar, pembangunan rumah Suluk Babul Ikhsan Desa Api-Api Rp1,5 miliar dan kegiatan-kegiatan lainnya, seperti program berobat gratis, jaminan kesehatan dan keselamatan kerja bagi pekerja rentan serta informal, bantuan beasiswa prestasi dan beasiswa tahfiz quran, bantuan sosial, termasuk program BKK satu miliar satu kecamatan, satu desa dan satu kelurahan.

Kegiatan safari Ramadhan ini juga dilakukan berbagai penyerahan santunan serta bantuan baik itu dari Pemkab Bengkalis melalui Kesra, Badan Amil Zakat Nasional Kabupaten Bengkalis dan BRK Syariah Cabang Bengkalis.

Terakhir kegiatan safari ini ditutup dengan kultum, doa jelang berbuka puasa dan sholat magrib berjamaah.

Turut ikut mendampingi Bupati Kasmarni, Wakil Bupati Bengkalis H Bagus Santoso, Ketua PKK Hj Siti Aisyah, Sekda Bengkalis Ersan Saputra beserta istri para Asisten dan Staf Ahli Bupati Bengkalis dan Kepala Perangkat Daerah di lingkungan Pemerintah Kabupaten Bengkalis.

Kemudian terlihat hadir, Camat Siak Kecil Ade Suwirman, Kades Tenggayun para Forkompincam dan para tamu undangan lainnya.***(inf)

 
BERITA SEBELUMNYA :
Advertorial
Jumat, 21 Nopember 2025

Komisi I DPRD Riau Bahas Finalisasi Renja Kesbangpol 2026, Soroti Pelaporan Kegiatan dan Isu Strategis Daerah

Komisi I DPRD Riau Bahas Finalisasi Renja Kesbangpol 2026, Soroti Pelaporan Kegiatan dan Isu Strategis Daerah

Galeri
Minggu, 16 Nopember 2025

Bapemperda DPRD Riau Matangkan Data RTRW Sebelum Konsultasi ke KLHK

Bapemperda DPRD Riau Matangkan Data RTRW Sebelum Konsultasi ke KLHK. Berikut galeri fotonya.

Advertorial
Jumat, 21 Nopember 2025

Komisi II DPRD Riau Dorong Penguatan Program Inovatif dalam Finalisasi Renja Dinas Kelautan dan Perikanan 2026

Komisi II DPRD Riau Dorong Penguatan Program Inovatif dalam Finalisasi Renja Dinas Kelautan dan Perikanan 2026.

Advertorial
Kamis, 20 Nopember 2025

Komisi II DPRD Riau Tegaskan Efektivitas Program dan Pemerataan Kegiatan dalam Finalisasi Renja Dinas Pariwisata 2026

Komisi II DPRD Riau Tegaskan Efektivitas Program dan Pemerataan Kegiatan dalam Finalisasi Renja Dinas Pariwisata 2026

Galeri
Jumat, 24 Oktober 2025

Wisuda Sarjana dan D3 ke-29, Lulusan Umri Harus Jadi Cahaya Penerang dari Kebodohan

Wisuda Sarjana dan D3 ke-29, Lulusan Umri Harus Jadi Cahaya Penerang dari Kebodohan.

Advertorial
Rabu, 19 Nopember 2025

Komisi II DPRD Riau Dorong Efisiensi Anggaran dan Prioritas Program dalam Finalisasi Renja Disperindagkop dan UKM 2026

Komisi II DPRD Riau Dorong Efisiensi Anggaran dan Prioritas Program dalam Finalisasi Renja Disperindagkop dan UKM 2026.

Berita Lainnya

Sabtu, 22 Nopember 2025

PT. Pos Tembilahan Salurkan BLTS Kesra 2025 untuk 32.107 KPM di Inhil


Sabtu, 22 Nopember 2025

Hari Ini, Bulog Tembilahan Salurkan Bantuan Pangan Oktober-November 2025 ke Tembilahan Hilir dan Pekan Arba


Jumat, 21 Nopember 2025

Polsek Tanah Putih Dukung Gerakan 21.000 Pohon Polda Riau di Hari Pohon Nasional 2025


Jumat, 21 Nopember 2025

Suhardiman Amby Buka Turnamen Sepakbola Piala Bupati U-18 di Sport Center


Jumat, 21 Nopember 2025

Komisi I DPRD Riau Bahas Finalisasi Renja Kesbangpol 2026, Soroti Pelaporan Kegiatan dan Isu Strategis Daerah


Jumat, 21 Nopember 2025

PGN Group Boyong 21 Penghargaan Keselamatan Migas 2025


Jumat, 21 Nopember 2025

35 Tahun di Indonesia, LG Tegaskan Komitmen Kualitas Menyeluruh dengan Standar Global


Jumat, 21 Nopember 2025

Tiga Rumah Hangus Terbakar, Wanita Paruh Baya Ditemukan Meninggal Dunia


Jumat, 21 Nopember 2025

Pemko Pekanbaru Salurkan Bantuan untuk Warga Korban Puting Beliung di Tenayan Raya


Jumat, 21 Nopember 2025

MUI Riau Serukan 'Jihad Digital' di Munas XI Jakarta: Ulama Siap Mantapkan Medan Siber


Jumat, 21 Nopember 2025

Dalam Paripurna DPRD, Bupati Kuansing Sampaikan Program Prioritas APBD 2026


Jumat, 21 Nopember 2025

Bantahan Resmi Vincent Limvinci terhadap Narasi Kronologis Asri Auzar Dkk


Jumat, 21 Nopember 2025

Polres Inhil Musnahkan 19 Kg Sabu Hasil Pengungkapan Kasus Narkoba di Perairan Sungai Batang Gansal


Jumat, 21 Nopember 2025

Polsek Ukui Gelar Jum'at Curhat, Solusi Cepat untuk Masalah Lingkungan dan Kamtibmas


Jumat, 21 Nopember 2025

Dedikasi Pabrik Sawit Grup Astra Birukan Langit Riau Ubah Gas Metana Jadi Energi Bersih


Jumat, 21 Nopember 2025

Polsek Tanah Putih Serap Aspirasi Warga Melalui Program Jumat Curhat di Ujung Tanjung


Jumat, 21 Nopember 2025

Baru Bebas 2 Bulan, Dua Kurir Sabu Kembali Dibekuk di Pelalawan


Jumat, 21 Nopember 2025

Ops Zebra LK 2025, Satlantas Pelalawan Prioritaskan Kelayakan Kesehatan Pengemudi


Jumat, 21 Nopember 2025

Terlibat Perkara Narkoba, Mantan Kanit Intel Polsek Cerenti, Kuansing Divonis 5 Tahun Penjara


Jumat, 21 Nopember 2025

Tiga Atlet MMA Siak Raih Medali di Kejurnas Dankor Brimob di Depok, KONI Beri Selamat