Logo RTC
Logo AMSI
Logo HUT RTC Ke 20
 
 
 
58 Berkontribusi Terhadap Ekonomi di Industri Perbankan, OJK Apresiasi Capaian BRK Syariah

Riauterkini-PEKANBARU – Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Provinsi Riau menyampaikan apresiasi yang setinggi-tingginya kepada PT Bank Riau Kepri Syariah (Perseroda) atas kontribusi terhadap perekonomian dan industri perbankan di Provinsi Riau selama 58 tahun terkakhir ini. BRK Syariah diharapkan dapat terus meningkatkan kinerjanya sebagai kontribusi terhadap peningkatan pertumbuhan perbankan syariah di Provinsi Riau maupun di skala nasional.

Demikian dikatakan Kepala OJK Provinsi Riau Endang Nuryadin saat menghadiri peringatan Milad BRK Syariah ke-58 di Ballroom Menara Dang Merdu, Senin (1/4/2024).

“OJK menyambut hari ini dengan kebanggaan dan rasa syukur atas perjalanan yang telah dilalui PT BPD Riau Kepri Syariah. Ulang tahun PT BPD Riau Kepri Syariah bukan hanya sekedar perayaan, tetapi juga momentum refleksi atas pencapaian, tantangan yang telah dihadapi, serta komitmen untuk memberikan yang terbaik bagi para nasabah, pemegang saham, stake holder dan masyarakat Riau Kepri,” kata Endang menambahkan.

Menurut Endang, Bank Riau Kepri Syariah sudah melakukan inovasi yang diimbangi dengan pemberian pelayanan terbaik kepada masyarakat dan penguatan nilai-nilai syariah, serta dapat memberikan kontribusi positif bagi masyarakat dan turut berperan aktif dalam meningkatkan pangsa pasar Perbankan Syariah dan ekosistem syariah di Provinsi Riau.

“Keberhasilan PT BPD Riau Kepri Syariah tidak lepas dari dedikasi, kerja keras, dan sinergi yang luar biasa dari seluruh karyawan, manajemen, dan stakeholders. OJK mengucapakan terima kasih atas komitmen dan kontribusi yang telah diberikan. Semangat dan semakin berkembangnya PT BPD Riau Kepri Syariah adalah cerminan dari kebersamaan, kerja keras dan kemampuan beradastasi,” ujar Endang.

Endang menyebutkan, OJK terus mendorong berkembangnya industri jasa keuangan khususnya perbankan di Provinsi Riau, salah satunya adalah dengan melakukan perizinan dan pengawasan intensentif pada kegiatan operasional perbankan terutama dalam hal pemenuhan permodalan, SDM. Kami informasi, produk dan layanan serta persaingan dengan lembaga jasa keuangan.

“OJK Provinsi Riau juga mengapresiasi langkah strategis yang telah dilakukan Bank Riau Kepri Syariah dalam melakukan pengembangan jaringan kantor untuk dapat lebih menjangkau masyarakat di daerah-daerah di Provinsi Riau. Kami juga menghimbau BRK Syariah untuk dapat terus berkontribusi dalam perbankan syariah melalui penguatan Struktur dan ketahanan industri perbankan syariah, akselerasi digitalisasi perbankan syariah, penguatan karakteristik perbankan syariah, serta peningkatan kontribusi perbankan syariah dalam perekonomian nasional sebagaimana diamanatkan dalam Roadmap pengembangan dan penguatan perbankan syariah Indonesia tahun 2023-2027,” imbuhnya lagi.

Selanjutnya, kata Endang, dalam menghadapi tantangan yang terus berubah di dunia finansial, OJK mendorong PT BPD Riau Kepri Syariah agar terus berupaya untuk tetap relevan dan berdaya saing. PT BPD Riau Kepri Syariah juga harus terus berinvestasi dalam teknologi terkini, meningkatkan kapasitas layanan, dan berfokus pada kebutuhan serta kepuasan nasabah.

“BRKS hendaknya selalu menghargai setiap momen perjalanan telah kita jalani selama 58 tahun ini. Setiap langkah, tantangan, dan pencapaian membentuk bagian tak terpisahkan dari perjalanan BRKS dengan penuh syukur, melangkah maju dengan keyakinan dan inovasi-inovasi bisnis yang lebih lagi,” tutur Endang. ***(rls)

 
BERITA SEBELUMNYA :
Advertorial
Rabu, 05 Nopember 2025

Hari Santri Nasional 2025, Bupati Inhil Tanamkan Semangat Perjuangan yang Diwarisi Para Ulama

Hari Santri Nasional 2025, Bupati Inhil Tanamkan Semangat Perjuangan yang Diwarisi Para Ulama

Galeri
Jumat, 24 Oktober 2025

Wisuda Sarjana dan D3 ke-29, Lulusan Umri Harus Jadi Cahaya Penerang dari Kebodohan

Wisuda Sarjana dan D3 ke-29, Lulusan Umri Harus Jadi Cahaya Penerang dari Kebodohan.

Advertorial
Rabu, 05 Nopember 2025

Asisten I Setda Inhil Hadiri Apel Kesiapan Tanggap Darurat Bencana di Polres Inhil

Asisten I Setda Inhil Hadiri Apel Kesiapan Tanggap Darurat Bencana di Polres Inhil

Advertorial
Selasa, 28 Oktober 2025

KPK Tetapkan Desa Pasir Luhur Sebagai Percontohan Desa Antikorupsi di Provinsi Riau

KPK Tetapkan Desa Pasir Luhur Sebagai Percontohan Desa Antikorupsi di Provinsi Riau

Galeri
Kamis, 31 Juli 2025

Nuansa Sakral Rapat Paripurna Istimewa DPRD Semarakkan Hari Jadi ke-513 Bengkalis

DPRD Bengkalis menggelar Paripurna Istimewa Hari Jadi ke-513 Bengkalis. Nuansa sakral dan semangat pembangunan. Berikut galeri fotonya.

Advertorial
Senin, 27 Oktober 2025

Peletakan Batu Pertama Gedung MAS Tahfidz Rokan Hulu, Bupati Anton: Awal Baru Lahirnya Generasi Qurani

Peletakan Batu Pertama Gedung MAS Tahfidz Rokan Hulu, Bupati Anton: Awal Baru Lahirnya Generasi Qurani

Berita Lainnya

Kamis, 06 Nopember 2025

Polsek Tanah Putih Hadir Dalam Penyerahan BLT Dana Desa di Kepenghuluan Rantau Bais


Kamis, 06 Nopember 2025

Peredaran Sabu di Perkebunan Sawit Terbongkar, 6 Tersangka Diringkus Polisi


Kamis, 06 Nopember 2025

Sawit Berkelanjutan untuk Masa Depan


Kamis, 06 Nopember 2025

Sinergi Baru Penegak Hukum, Bupati Herman Sambut Kajari dan Ketua PN Tembilahan yang Baru


Kamis, 06 Nopember 2025

Sempena HKN ke-61, Dinkes Bengkalis Gelar Cek Kesehatan Gratis dan Donor Darah


Kamis, 06 Nopember 2025

Masyarakat Merempan Hulu Tolak Pendirian PKS, Sungai Lanjung Dikhawatirkan Tercemar


Kamis, 06 Nopember 2025

Pemprov Dihimbau Beri Pendampingan pada Gubri Abdul Wahid


Rabu, 05 Nopember 2025

MUI Riau Matangkan Persiapan PKU Berbasis Desa Angkatan II: Cetak Ulama dari Akar Masyarakat


Rabu, 05 Nopember 2025

Hari Santri Nasional 2025, Bupati Inhil Tanamkan Semangat Perjuangan yang Diwarisi Para Ulama


Rabu, 05 Nopember 2025

Gubernur Ditangkap KPK, FKPMR Keluarkan Pernyataan Sikap


Rabu, 05 Nopember 2025

SF Hariyanto Ditunjuk Jadi Plt Gubernur Usai Abdul Wahid Ditahan KPK


Rabu, 05 Nopember 2025

Wagub Riau SF Hariyanto Resmi Ditunjuk Jadi Plt Gubernur Riau


Rabu, 05 Nopember 2025

Gaji ASN dan Honorer Tertunda Akibat SIPD Error, Bupati Siak Ngadu ke Mendagri


Rabu, 05 Nopember 2025

Mantan Kabid Kominfo Kuansing Silaturahmi ke Kantor PWI, Sekaligus Pamitan


Rabu, 05 Nopember 2025

KPK Tetapkan Gubri Abdul Wahid Tersangka 'Japrem' Anggaran PUPRPKPP


Rabu, 05 Nopember 2025

Panitia Musda XI Golkar Riau Gelar Rapat Pemantapan, Siap Gelar Musda 8 November di Grand Central Pekanbaru


Rabu, 05 Nopember 2025

Wali Kota Agung Nugroho Ikuti Kursus Pemantapan Kepala Daerah Lemhanas


Rabu, 05 Nopember 2025

Asisten I Setda Inhil Hadiri Apel Kesiapan Tanggap Darurat Bencana di Polres Inhil


Rabu, 05 Nopember 2025

Polsek Tanah Putih Gelar KRYD, Wujudkan Kamtibmas Aman dan Kondusif di Wilayah Hukum


Rabu, 05 Nopember 2025

Gubernur Riau Abdul Wahid Resmi Kenakan Rompi Oranye KPK