Logo RTC
Logo AMSI
Logo HUT RTC Ke 22
 
 
 
Satgas TMMD Kodim 0313/KPR Gesa Pengerjaan Infrastruktur Desa Tanjung Belit Selatan

Riauterkini--KAMPARKIRIHULU - Program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-121 Kodim 0313/KPR di Desa Tanjung Belit Selatan, Kabupaten Kampar, Provinsi Riau terus berjalan lancar. Pada Selasa (30/7/2024), kegiatan pembangunan infrastruktur di desa tersebut sudah mencapai kemajuan signifikan.

Cuaca cerah sepanjang hari mendukung kelancaran pelaksanaan TMMD, Tim Satgas TMMD dapat bekerja optimal tanpa terkendala cuaca buruk.

Pendim 0313/KPR Serda Karmaidi menjelaskan, personel dan alat berat siap siaga yang terdiri dari satu Babinsa, satu operator greder, satu operator bomak/vibro, dan satu kernet bomak/vibro bekerja dengan penuh semangat dan profesional. Alat berat yang digunakan, yaitu satu unit bomak/vibro roller dan satu unit grader, dalam kondisi prima dan siap dioperasikan.

"Kemajuan signifikan terlihat Tim Satgas TMMD fokus pada pekerjaan base jalan dari STA 02+000 - STA 03+000 dan hasil yang sudah dicapai meliputi pengupasan badan jalan di Desa Danau Sontul menuju Desa Tanjung Belit Selatan sejauh 9.300 meter. Pemadatan badan jalan di Desa Danau Sontul menuju Desa Tanjung Belit Selatan sejauh 9.300 meter," jelas Karmaidi.

Karmaidi mengatakan, pembuatan badan jalan di samping jembatan Desa Tanjung Belit Selatan sepanjang 100 meter. Jumlah total langsiran sirtu mencapai 1.078 trip. Penumpukan sirtu di badan jalan mulai dari STA 0 sampai STA 01+900 (± 1.350 meter). Total jalan yang sudah di-base mencapai lebih 5.650 meter.

"Pelaksanaan TMMD berjalan lancar tanpa kendala berarti. Hal ini menunjukkan koordinasi dan kerja sama yang baik antara TNI, pemerintah daerah, dan masyarakat setempat," jelas Karmaidi.

Karmaidi menambahkan, program TMMD diharapkan dapat meningkatkan kualitas infrastruktur dan kesejahteraan masyarakat di Desa Tanjung Belit Selatan. Semoga program ini dapat berjalan lancar hingga selesai dan memberikan manfaat yang besar bagi masyarakat setempat.*(Wal)

 
BERITA SEBELUMNYA :
Advertorial
Rabu, 31 Desember 2025

PHR Dorong Kemandirian Ekonomi Kelompok Disabilitas Lewat Pelatihan Laundry Sepatu

PHR Dorong Kemandirian Ekonomi Kelompok Disabilitas Lewat Pelatihan Laundry Sepatu.

Galeri
Jumat, 28 Nopember 2025

Bupati Inhil Buka Secara Resmi Giat Publikasi Stunting Dan Advokasi Lintas Sektor

Bupati Inhil Buka Secara Resmi Giat Publikasi Stunting Dan Advokasi Lintas Sektor

Advertorial
Senin, 29 Desember 2025

Cetak Teknisi AC Terampil, PHR Wujudkan SDM Siak Berdaya Saing

PHR Cetak Teknisi AC Terampil, Wujudkan SDM Siak Berdaya Saing

Advertorial
Kamis, 11 Desember 2025

Bupati Inhil Ikuti Rakornas Antisipasi Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 yang Digelar Kemendagri

Bupati Inhil Ikuti Rakornas Antisipasi Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 yang Digelar Kemendagri.

Galeri
Kamis, 27 Nopember 2025

Galeri, Pelantikan Pengurus LAMR 2025–2030, Bupati Inhil Terima Gelar Adat Datuk Seri Setia Amanah

Galeri, Pelantikan Pengurus LAMR 2025–2030, Bupati Inhil Terima Gelar Adat Datuk Seri Setia Amanah

Advertorial
Kamis, 11 Desember 2025

Pemda Inhil Bersinergi BPC HIPMI Taja UMKM Expo dan Pameran Ekonomi Kreatif

Pemda Inhil Bersinergi BPC HIPMI Taja UMKM Expo dan Pameran Ekonomi Kreatif.

Berita Lainnya

Rabu, 31 Desember 2025

Plt Gubri Soroti Tajam BUMD Mulai PT SPR Hingga BRKS


Rabu, 31 Desember 2025

BRK Syariah Perkuat Komitmen Pendidikan Inklusif, Salurkan Bantuan CSR ke SLB Pelita Nusa Pekanbaru


Rabu, 31 Desember 2025

Tak Pernah Dapat Bantuan, Megawati Pagar Jalan Depan Rumahnya dengan Kawat Berduri


Rabu, 31 Desember 2025

Tutup Tahun 2025, Kejari Bengkalis Selamatkan Rp1,21 M dan Borong Penghargaan


Rabu, 31 Desember 2025

Di Tangan AKBP Fahrian Saleh Siregar, Polres Inhu Tampil Asri dan Nyaman


Rabu, 31 Desember 2025

Penemuan Mayat Wanita di Salon di Pelalawan Gegerkan Warga


Rabu, 31 Desember 2025

Polres Bengkalis Ungkap Beragam Kasus Atensi Publik 2025, Gangguan Kamtibmas Alami Tren Penurunan


Rabu, 31 Desember 2025

PHR Dorong Kemandirian Ekonomi Kelompok Disabilitas Lewat Pelatihan Laundry Sepatu


Rabu, 31 Desember 2025

Kejengkelan Plt Gubri Terhadap Direksi PT SPR Sudah Diubun


Rabu, 31 Desember 2025

Polsek Tanah Putih Gelar Patroli Rutin Antisipasi C3 Jelang Tahun Baru


Rabu, 31 Desember 2025

Polres Kampar Rilis Akhir Tahun, Komit Berantas Kriminalitas dan Layani Masyarakat


Rabu, 31 Desember 2025

Rilis Kinerja Akhir Tahun 2025, Polres Rohil Ungkap Capaian Sat Lantas, Narkoba dan Reskrim


Rabu, 31 Desember 2025

Sepanjang 2025, Polres Kuansing Tangani 485 Kasus


Rabu, 31 Desember 2025

Amankan Pergantian Tahun, Polsek Ukui Gencarkan Patroli Kamtibmas


Rabu, 31 Desember 2025

Wabup Kuansing Himbau Supir Manfaatkan Pos Nataru


Rabu, 31 Desember 2025

Hadiri Doa Bersama, Wabup Hendrizal Bangun Soliditas Elemen Masyarakat Inhu


Rabu, 31 Desember 2025

Banjir di Riau: Lima Daerah Terdampak, Siak dan Bengkalis Masih Berstatus Tergenang


Rabu, 31 Desember 2025

Ekspose Kinerja 2025, Kejari Inhil Selamatkan Rp1, 6 Miliar Uang Negara


Rabu, 31 Desember 2025

Bupati Pelalawan Lantik 3.816 PPPK


Rabu, 31 Desember 2025

P2025, Polda Riau Selamatkan 185 Korban Perdagangan Manusia