Logo RTC
Logo AMSI
Logo HUT RTC Ke 20
 
 
 
Diskusi Bareng Warga Perumahan Guru Cendana Palas, Agung Nugroho Ingin Jadikan Rumbai Berkembang Pesat

Riauterkini - PEKANBARU - Calon Walikota Pekanbaru Agung Nugroho bertekad mewujudkan Rumbai sebagai wilayah yang aman, nyaman dan tak tertinggal jauh dari kecamatan lainnya. Pernyataan ini disampaikannya dalam diskusi santai bersama warga Perumahan Guru Cendana Palas, Kelurahan Umban Sari, Rumbai Barat, Ahad (13/10/2024) pagi.

Agung Nugroho mengungkapkan, banyak hal yang dikeluhkan warga RT 1 RW 9 Perumahan Guru Cendana dalam diskusi tersebut. Diantaranya semenisasi jalan, pengadaan bak sampah, polusi sampah, pembuatan sumur bor, fasilitas olahraga (fasum), hingga lapangan pekerjaan.

Dirinya pun berjanji akan memperjuangkan keluh kesah warga Perumahan Guru Cendana Palas Rumbai bila terpilih sebagai nomor orang satu di Kota Pekanbaru. Mulai dari infrastruktur, sampah hingga susahnya mendapat pekerjaan.

"Walikota itu punya anggaran dan kebijakan. Insya Allah satu per satu keluh kesah warga Perumahan Cendana Palas akan kami perjuangkan dalam program 100 hari kerja Agung-Markarius bila diamanahkan memimpin Kota Pekanbaru. Kita akan membenahi infrastruktur, banjir, jalan berlubang, sampah, penyediaan air bersih, hingga akses Bus Trans Metro Pekanbaru sampai ke wilayah Palas," jelas Agung.

Agung Nugroho yang berpasangan dengan Markarius Anwar atau dikenal AMAN di Pilwako Pekanbaru 2024, rencananya akan membangun sebuah rumah sakit di wilayah Rumbai.

"Target saya di Rumbai ini akan bangun rumah sakit yang besar untuk mencakupi 3 wilayah kecamatan Rumbai. Kami melihat Rumbai ini pembangunan jauh sekali kurangnya dibandingkan Tenayan Raya yang saat ini begitu pesatnya. Maka itu kami putuskan untuk membangun rumah sakit disini supaya bapak-ibu dan anak kita tidak perlu jauh-jauh lagi berobatnya," janjinya.

Pasangan AMAN juga berkomitmen untuk melakukan pemerataan pembangunan di wilayah Rumbai yang dinilai jauh tertinggal dari kecamatan lain.

"Kita ingin Rumbai ini maju pembangunannya, maju ekonomi masyarakatnya. Kita ingin nanti ada pusat perbelanjaan, ada Mal, jadi Rumbai ini menjadi pesat ke depannya. Warga dari luar Pekanbaru bisa singgah dan datang sehingga perekonomian masyarakat di Rumbai bisa tumbuh dan maju," ujar Agung.***(Dan)

 
BERITA SEBELUMNYA :
Advertorial
Rabu, 05 Nopember 2025

Hari Santri Nasional 2025, Bupati Inhil Tanamkan Semangat Perjuangan yang Diwarisi Para Ulama

Hari Santri Nasional 2025, Bupati Inhil Tanamkan Semangat Perjuangan yang Diwarisi Para Ulama

Galeri
Jumat, 24 Oktober 2025

Wisuda Sarjana dan D3 ke-29, Lulusan Umri Harus Jadi Cahaya Penerang dari Kebodohan

Wisuda Sarjana dan D3 ke-29, Lulusan Umri Harus Jadi Cahaya Penerang dari Kebodohan.

Advertorial
Rabu, 05 Nopember 2025

Asisten I Setda Inhil Hadiri Apel Kesiapan Tanggap Darurat Bencana di Polres Inhil

Asisten I Setda Inhil Hadiri Apel Kesiapan Tanggap Darurat Bencana di Polres Inhil

Advertorial
Selasa, 28 Oktober 2025

KPK Tetapkan Desa Pasir Luhur Sebagai Percontohan Desa Antikorupsi di Provinsi Riau

KPK Tetapkan Desa Pasir Luhur Sebagai Percontohan Desa Antikorupsi di Provinsi Riau

Galeri
Kamis, 31 Juli 2025

Nuansa Sakral Rapat Paripurna Istimewa DPRD Semarakkan Hari Jadi ke-513 Bengkalis

DPRD Bengkalis menggelar Paripurna Istimewa Hari Jadi ke-513 Bengkalis. Nuansa sakral dan semangat pembangunan. Berikut galeri fotonya.

Advertorial
Senin, 27 Oktober 2025

Peletakan Batu Pertama Gedung MAS Tahfidz Rokan Hulu, Bupati Anton: Awal Baru Lahirnya Generasi Qurani

Peletakan Batu Pertama Gedung MAS Tahfidz Rokan Hulu, Bupati Anton: Awal Baru Lahirnya Generasi Qurani

Berita Lainnya

Kamis, 06 Nopember 2025

Polsek Tanah Putih Hadir Dalam Penyerahan BLT Dana Desa di Kepenghuluan Rantau Bais


Kamis, 06 Nopember 2025

Peredaran Sabu di Perkebunan Sawit Terbongkar, 6 Tersangka Diringkus Polisi


Kamis, 06 Nopember 2025

Sawit Berkelanjutan untuk Masa Depan


Kamis, 06 Nopember 2025

Sinergi Baru Penegak Hukum, Bupati Herman Sambut Kajari dan Ketua PN Tembilahan yang Baru


Kamis, 06 Nopember 2025

Sempena HKN ke-61, Dinkes Bengkalis Gelar Cek Kesehatan Gratis dan Donor Darah


Kamis, 06 Nopember 2025

Masyarakat Merempan Hulu Tolak Pendirian PKS, Sungai Lanjung Dikhawatirkan Tercemar


Kamis, 06 Nopember 2025

Pemprov Dihimbau Beri Pendampingan pada Gubri Abdul Wahid


Rabu, 05 Nopember 2025

MUI Riau Matangkan Persiapan PKU Berbasis Desa Angkatan II: Cetak Ulama dari Akar Masyarakat


Rabu, 05 Nopember 2025

Hari Santri Nasional 2025, Bupati Inhil Tanamkan Semangat Perjuangan yang Diwarisi Para Ulama


Rabu, 05 Nopember 2025

Gubernur Ditangkap KPK, FKPMR Keluarkan Pernyataan Sikap


Rabu, 05 Nopember 2025

SF Hariyanto Ditunjuk Jadi Plt Gubernur Usai Abdul Wahid Ditahan KPK


Rabu, 05 Nopember 2025

Wagub Riau SF Hariyanto Resmi Ditunjuk Jadi Plt Gubernur Riau


Rabu, 05 Nopember 2025

Gaji ASN dan Honorer Tertunda Akibat SIPD Error, Bupati Siak Ngadu ke Mendagri


Rabu, 05 Nopember 2025

Mantan Kabid Kominfo Kuansing Silaturahmi ke Kantor PWI, Sekaligus Pamitan


Rabu, 05 Nopember 2025

KPK Tetapkan Gubri Abdul Wahid Tersangka 'Japrem' Anggaran PUPRPKPP


Rabu, 05 Nopember 2025

Panitia Musda XI Golkar Riau Gelar Rapat Pemantapan, Siap Gelar Musda 8 November di Grand Central Pekanbaru


Rabu, 05 Nopember 2025

Wali Kota Agung Nugroho Ikuti Kursus Pemantapan Kepala Daerah Lemhanas


Rabu, 05 Nopember 2025

Asisten I Setda Inhil Hadiri Apel Kesiapan Tanggap Darurat Bencana di Polres Inhil


Rabu, 05 Nopember 2025

Polsek Tanah Putih Gelar KRYD, Wujudkan Kamtibmas Aman dan Kondusif di Wilayah Hukum


Rabu, 05 Nopember 2025

Gubernur Riau Abdul Wahid Resmi Kenakan Rompi Oranye KPK