Logo RTC
Logo AMSI
Logo HUT RTC Ke 20
 
 
 
Gelar RAT ke-36, Koperasi Komerta Pekanbaru Kini Total Asetnya Lebih Rp10 Miliar

Riauterkini-PEKANBARU-Koperasi Konsumen Rejosari Tenayan Raya (KOMERTA) Pekanbaru melaksanakan rapat akhir tahun (RAT) tahun buku 31 Desember 2024 di BPMP (Balai Penjamin Mutu Pendidikan) RIAU.

Di usia yang cukup dewasa menuju ke 36 tahun koperasi KOMERTA, sudah menunjukan hasil di tingkat kota pekanbaru dan provinsi Riau, bahkan Koperasi KOMERTA sudah memperoleh prestasi di tingkat Nasional.

Menurut Ketua Koperasi Komerta Hj. ELWI Spd, keberhasilan ini tidaklah perjuangan pengurus dan Pengawas semata tapi kesadaran anggota menjalankan disiplin yang sudah di mufakati di RAT akhirnya mampu merubah ekonomi anggota memiliki UMKM dengan dana simpan pinjam yang di sediakan koperasi sehingga membantu masyarakat sekitar membuka lapangan kerja. Koperasi ini Bermula dari kumpulan ibu - ibu arisan 36 tahun lalu, dengan modal awal hanya 94.500 jumlah anggota 18 orang, pinjaman maksimum 20.000. di RAT 31 Desember 2024 total asset menjadi 10.778.000.000,- jumalah anggota 300 orang, simpanan pokok dan simpanan wajib hanya 10.000, pinjaman maksimum 500 juta dan NPL nya 0.7%.

Ketua Koperasi Komerta Hj. Elwi Spd dalam sambutanya mengatakan kemajuan Koperasi KOMERTA di raih berkat bimbingan dan dukungan Dinas Koperasi dan UKM kota Pekanbaru yang selalu memberikan rekomendasi di saat koperasi mengajukan pinjaman kepada pemerintah melalu kementerian Koperasi dan Usaha Kecil dan Menengah Republik Indonesia, untuk meujudkan kesejahteraan anggota dengan : Inovasi – inovasi Sebagai beriiut:

KEANGGOTAAN

(Untuk menekan Resiko) yang diterima menjadi anggota harus punya rumah milik sendiri dan ada penjamin dari anggota lama 1 orang, jika belum punya rumah harus ada penjamin anggota lama 2 Orang.

PENGUATAN MODAL

Koperasi KOMERTA sejak tahun 2001 sampai sekarang memanfaatkan dana pemerintah melalui Kementerian Koperasi dan UKM (LPDB).

SIMPANAN KHUSUS

SHU Anggota pada setiap akhir tahun di bagi dan dipindahkan ke simpanan KHUSUS ini boleh di ambil waktu keluar Jadi Anggota.

DANA RESIKO

Bagi anggota yang meninggal, masih berhutang maka sisa hutangnya di bayarkan dengan dana Resiko sebanyak 3 kali jumlah modal anggota.

"Alhamdulillah saat ini koperasi komerta sering di kunjungi untuk di jadikan penelitian oleh Mahasiswa dan studi banding bagi Koperasi – koperasi lain dari Provinsi Riau, Sumatra Barat bahkan pulau Jawa. Karena koperasi KOMERTA mampu menyamakan persepsi semua anggotanya untuk meningkatkan usaha produktiv agar pengembalian pinjaman koperasi tepat waktu pada tanggal 10 setiap bulan, " papar Elei.

Kepala Dinas Koperasi dan UKM Kota pekanbaru memberikan apresiasi kepada koperasi KOMERTA dengan harapan semoga koperasi lain dapat mencontohnya dan koperasi KOMERTA di tahun berikutnya semakin inovatif sukses seperti yang di harapkan dan tetap berbagi dengan anak yatim.

Kepala Dinas Koperasi dan UMKM Kota Pekanbaru H. Sarbaini S.Ag, MH, memberikan penghargaan kepada koperasi komerta yang merupakan koperasi tercepat melakukan RAT. Presiden Indonesia Prabowo akan menggelontorkan anggaran 31 triliun untuk membangkitkan koperasi seluruh Indonesia, dan kami Dinas Koperasi dan UMKM kota pekanbaru akan bersama sama dengan koperasi kota pekanbaru mencoba mengambil anggaran tersebut agar koperasi pekanbaru bangkit dan mandiri.

Untuk rasa syukur acara RAT koperasi Komerta memberikan santunan kepada puluhan anak yatim dari lingkungan koperasi dan anggota koperasi.***(rls)

 
BERITA SEBELUMNYA :
Advertorial
Rabu, 05 Nopember 2025

Hari Santri Nasional 2025, Bupati Inhil Tanamkan Semangat Perjuangan yang Diwarisi Para Ulama

Hari Santri Nasional 2025, Bupati Inhil Tanamkan Semangat Perjuangan yang Diwarisi Para Ulama

Galeri
Jumat, 24 Oktober 2025

Wisuda Sarjana dan D3 ke-29, Lulusan Umri Harus Jadi Cahaya Penerang dari Kebodohan

Wisuda Sarjana dan D3 ke-29, Lulusan Umri Harus Jadi Cahaya Penerang dari Kebodohan.

Advertorial
Rabu, 05 Nopember 2025

Asisten I Setda Inhil Hadiri Apel Kesiapan Tanggap Darurat Bencana di Polres Inhil

Asisten I Setda Inhil Hadiri Apel Kesiapan Tanggap Darurat Bencana di Polres Inhil

Advertorial
Selasa, 28 Oktober 2025

KPK Tetapkan Desa Pasir Luhur Sebagai Percontohan Desa Antikorupsi di Provinsi Riau

KPK Tetapkan Desa Pasir Luhur Sebagai Percontohan Desa Antikorupsi di Provinsi Riau

Galeri
Selasa, 14 Oktober 2025

Galeri,
Ketua DPRD Rohul Hj Sumiartini Pimpin Rapat Istimewa Paripurna HUT ke-26 Rohul

Ketua DPRD Rohul Hj Sumiartini Pimpin Rapat Istimewa Paripurna HUT ke-26 Rohul. Berikut galeri fotonya.

Advertorial
Senin, 27 Oktober 2025

Peletakan Batu Pertama Gedung MAS Tahfidz Rokan Hulu, Bupati Anton: Awal Baru Lahirnya Generasi Qurani

Peletakan Batu Pertama Gedung MAS Tahfidz Rokan Hulu, Bupati Anton: Awal Baru Lahirnya Generasi Qurani

Berita Lainnya

Kamis, 06 Nopember 2025

Kejutan Jelang Musda Golkar Riau, Afrizal Sintong Mundur dan Nyatakan Dukungan ke Yulisman


Kamis, 06 Nopember 2025

Tancap Gas, PGN Mulai Bangun Titik Injeksi Biomethane di Pagardewa


Kamis, 06 Nopember 2025

Setelah CPNS, Giliran PPPK Segera Dilantik Bupati Kuansing


Kamis, 06 Nopember 2025

SF Hariyanto Bantah Terlibat Kasus Korupsi Abdul Wahid: “Itu Fitnah!”


Kamis, 06 Nopember 2025

Pasca OTT, SF Hariyanto Ajak Masyarakat Doakan Gubri Abdul Wahid


Kamis, 06 Nopember 2025

Pasca OTT, KPK Geledah Rumah Dinas Gubernur Riau


Kamis, 06 Nopember 2025

Kolaborasi RAPP dan DJBC Riau Wujudkan Lingkungan Sosial yang Tertib dan Berkelanjutan


Kamis, 06 Nopember 2025

Sinergi Amankan Blok Rokan, Satgas Migas Tegaskan Dukung Penuntasan Isu Perambahan Duri Field


Kamis, 06 Nopember 2025

Polsek Tanah Putih Hadir Dalam Penyerahan BLT Dana Desa di Kepenghuluan Rantau Bais


Kamis, 06 Nopember 2025

Peredaran Sabu di Perkebunan Sawit Terbongkar, 6 Tersangka Diringkus Polisi


Kamis, 06 Nopember 2025

Sawit Berkelanjutan untuk Masa Depan


Kamis, 06 Nopember 2025

Sinergi Baru Penegak Hukum, Bupati Herman Sambut Kajari dan Ketua PN Tembilahan yang Baru


Kamis, 06 Nopember 2025

Sempena HKN ke-61, Dinkes Bengkalis Gelar Cek Kesehatan Gratis dan Donor Darah


Kamis, 06 Nopember 2025

Masyarakat Merempan Hulu Tolak Pendirian PKS, Sungai Lanjung Dikhawatirkan Tercemar


Kamis, 06 Nopember 2025

Pemprov Dihimbau Beri Pendampingan pada Gubri Abdul Wahid


Rabu, 05 Nopember 2025

MUI Riau Matangkan Persiapan PKU Berbasis Desa Angkatan II: Cetak Ulama dari Akar Masyarakat


Rabu, 05 Nopember 2025

Hari Santri Nasional 2025, Bupati Inhil Tanamkan Semangat Perjuangan yang Diwarisi Para Ulama


Rabu, 05 Nopember 2025

Gubernur Ditangkap KPK, FKPMR Keluarkan Pernyataan Sikap


Rabu, 05 Nopember 2025

SF Hariyanto Ditunjuk Jadi Plt Gubernur Usai Abdul Wahid Ditahan KPK


Rabu, 05 Nopember 2025

Wagub Riau SF Hariyanto Resmi Ditunjuk Jadi Plt Gubernur Riau