Logo RTC
Logo AMSI
Logo HUT RTC Ke 22
 
 
 
Temui Massa Aksi, Ketua KPU Siak Minta Doa Proses di MK Segera Selesai

Riauterkini-SIAK - Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Siak Said Dharma Setiawan, menemui massa aksi demonstrasi di depan kantor KPU Siak, Senin (28/4/25).

Wawan sapaan akrab ketua KPU Siak tersebut datang bersama sejumlah anggotanya di KPU, dan berdiri di depan ratusan demonstran yang hadir dari aliansi masyarakat Siak tuntut keadilan.

Wawan berdiri diatas mobil pick up tempat pengeras suara disiapkan. Saat naik, para demonstran menepuk tangan.

“Kami semua paham dengan kegelisahan sebagian masyarakat Siak, dan kita juga mengerti dengan kegelisahan ini,” kata Wawan, di depan pengeras suara.

Namun kata Wawan, hasil pilkada Siak tahun 2024, sedang di dalam proses penanganan di Mahkamah Konstitusi (MK).

“Proses ini merupakan bagian dari demokrasi, kita harus hormati dan patuhi ini. Sejauh ini, Alhamdulillah, demokrasi di Kabupaten Siak berjalan dengan aman, nyaman dan berdaulat,” kata Wawan.

Wawan mengatakan, karena saat ini di MK masih berperkara, pihaknya harus tunduk dan taat dengan proses ini.

“Bagaimana kami bisa menetapkan kalau perintah penetapan ini belum datang. Kami mohon pengertian, mohon hargai dan hormati kami, kami pun ada perintah dengan aturan main yang ada,” kata Wawan.

Wawan meminta doa kepada masyarakat, agar proses di MK ini segera dilaksanakan putusannya, agar pihaknya dapat bekerja sesuai dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku.

“Saya kemarin di jakarta. Namun, dapat kabar ada aksi hari ini, maka saya hadir di depan masyarakat, supaya masyarakat menilai kami ada. Doakan kami agar diberikan kesehatan, dan bisa menyelesaikan masalah ini,” kata Wawan.

Massa aksi menitipkan tuntutan kepada KPU Siak, yang meminta KPU Siak dan Bawaslu Siak untuk terbuka dan bicara jujur di dalam persidangan MK nantinya.

Massa juga menitipkan tuntutan kepada KPU untuk menolak Pemungutan Suara Ulang (PSU) jilid II.***(Adji)

 
BERITA SEBELUMNYA :
Advertorial
Jumat, 21 Nopember 2025

Komisi I DPRD Riau Bahas Finalisasi Renja Kesbangpol 2026, Soroti Pelaporan Kegiatan dan Isu Strategis Daerah

Komisi I DPRD Riau Bahas Finalisasi Renja Kesbangpol 2026, Soroti Pelaporan Kegiatan dan Isu Strategis Daerah

Galeri
Minggu, 23 Nopember 2025

Komisi IV DPRD Riau Gelar RDP Bahas Finalisasi Renja PUPR PKPP Provinsi Riau 2026

Komisi IV DPRD Riau Gelar RDP Bahas Finalisasi Renja PUPR PKPP Provinsi Riau 2026

Advertorial
Jumat, 21 Nopember 2025

Komisi II DPRD Riau Dorong Penguatan Program Inovatif dalam Finalisasi Renja Dinas Kelautan dan Perikanan 2026

Komisi II DPRD Riau Dorong Penguatan Program Inovatif dalam Finalisasi Renja Dinas Kelautan dan Perikanan 2026.

Advertorial
Kamis, 20 Nopember 2025

Komisi II DPRD Riau Tegaskan Efektivitas Program dan Pemerataan Kegiatan dalam Finalisasi Renja Dinas Pariwisata 2026

Komisi II DPRD Riau Tegaskan Efektivitas Program dan Pemerataan Kegiatan dalam Finalisasi Renja Dinas Pariwisata 2026

Galeri
Sabtu, 22 Nopember 2025

Banggar DPRD Provinsi Riau Laksanakan Konsultasi ke Kemendagri Terkait Penyesuaian APBD 2026

Banggar DPRD Provinsi Riau Laksanakan Konsultasi ke Kemendagri Terkait Penyesuaian APBD 2026

Advertorial
Rabu, 19 Nopember 2025

Komisi II DPRD Riau Dorong Efisiensi Anggaran dan Prioritas Program dalam Finalisasi Renja Disperindagkop dan UKM 2026

Komisi II DPRD Riau Dorong Efisiensi Anggaran dan Prioritas Program dalam Finalisasi Renja Disperindagkop dan UKM 2026.

Berita Lainnya

Sabtu, 22 Nopember 2025

FSPMI Kuansing Berharap Pemda Tidak Abai Putusan MK Terkait Penetapan UMK 2026


Sabtu, 22 Nopember 2025

FSP KEP-KSPSI Resmi Tercatat di Disnaker Rohil, Zulfan Effendi dan Pengurus Siap Bentuk PUK di Seluruh Kecamatan


Sabtu, 22 Nopember 2025

KAC 4 SMPIT Imam An-Nawawi Pekanbaru Bina Potensi, Rebut Prestasi


Sabtu, 22 Nopember 2025

Sekjen PDIP Siap Komunikasikan Daerah Istimewa Riau


Sabtu, 22 Nopember 2025

MKGR Riau Buka MKGR Cross 2025 di Sirkuit Desa Rawan Sari Pelalawan


Sabtu, 22 Nopember 2025

Banggar DPRD Provinsi Riau Laksanakan Konsultasi ke Kemendagri Terkait Penyesuaian APBD 2026


Sabtu, 22 Nopember 2025

Zukri Misran Kembali Nahkodai PDIP Riau, Tegaskan Komitmen Besarkan Partai


Sabtu, 22 Nopember 2025

Bidan Desa Tersangka Sunat Bocah SD di Pelalawan Resmi Ditahan


Sabtu, 22 Nopember 2025

Keamanan Lingkungan Usaha Jadi Fokus Patroli Polsek Ukui


Sabtu, 22 Nopember 2025

Buka Konferda, Hasto Minta PDIP Riau, Mampu Jawab Aspirasi Publik


Sabtu, 22 Nopember 2025

PT. Pos Tembilahan Salurkan BLTS Kesra 2025 untuk 32.107 KPM di Inhil


Sabtu, 22 Nopember 2025

Hari Ini, Bulog Tembilahan Salurkan Bantuan Pangan Oktober-November 2025 ke Tembilahan Hilir dan Pekan Arba


Jumat, 21 Nopember 2025

Polsek Tanah Putih Dukung Gerakan 21.000 Pohon Polda Riau di Hari Pohon Nasional 2025


Jumat, 21 Nopember 2025

Suhardiman Amby Buka Turnamen Sepakbola Piala Bupati U-18 di Sport Center


Jumat, 21 Nopember 2025

Komisi I DPRD Riau Bahas Finalisasi Renja Kesbangpol 2026, Soroti Pelaporan Kegiatan dan Isu Strategis Daerah


Jumat, 21 Nopember 2025

PGN Group Boyong 21 Penghargaan Keselamatan Migas 2025


Jumat, 21 Nopember 2025

35 Tahun di Indonesia, LG Tegaskan Komitmen Kualitas Menyeluruh dengan Standar Global


Jumat, 21 Nopember 2025

Tiga Rumah Hangus Terbakar, Wanita Paruh Baya Ditemukan Meninggal Dunia


Jumat, 21 Nopember 2025

Pemko Pekanbaru Salurkan Bantuan untuk Warga Korban Puting Beliung di Tenayan Raya


Jumat, 21 Nopember 2025

MUI Riau Serukan 'Jihad Digital' di Munas XI Jakarta: Ulama Siap Mantapkan Medan Siber