Logo RTC
Logo AMSI
Logo HUT RTC Ke 22
 
 
 
Lobang Mengaga di Jalan Delima, Berbahaya tapi Dibiarkan Pemko Pekanbaru

Riauterkini-PEKANBARU- Para pengguna jalan di jalan Delima, kelurahan Tobekgodang, Kecamatan BInawidya semakin resah karena banyaknya jalan yang berlubang. Parahnya lagi, lubang lubang yang menghiasi jalan delima sudah menacapai setengah badan jalan dan kedalaman lubang sudah mencapai 30 centimeter.

Salah satu lubang yang paling parah berada di depan sekolah SMKS Analis Kesehatan yayasan Abdurrab Pekanbaru dan didepan masjid Al Ikhlas. Posisi jalan berlubang ini pas didepan sekolah. Saat ini kondisi lubang dipasang kursi oleh warga karena kondisi jalan tersebut masih tergenang air.

Ketua RT 04 RW 16, Sartoni menyebutkan jika kondisi cuaca sedang hujan, jalan tersebut sangat membahayakan para pengguna jalan. Bahkan sudah beberapa pesepeda motor yang jatuh akibat tidak mengetahui adanya lubang dijalan. “ Yang jatuh disana rata rata para ibu- ibu dan anak sekolah, dan setiap hari ada kecelakaan disana. Makanya kita di RT 04 RW 16 memasang kursi rusak sebagai tanda agar para pengguna jalan berhati hati saat melewati jalan rusak tersebut,” ujar Sartoni.

Kita pernah melihat beberapa kali penutupan lubang yang ada disepanjang jalan delima oleh pihak pihak yang disuruh oleh pemerintah Kota Pekanbaru ini, namun penutupan jalan dengan menggunakan semen atau aspal tidak bertahan lama. Hal ini karena tidak lancarnya drainase yang ada disepanjang jalan delima, tambah Sartoni. Senada dengan Ketua RT 04, Ketua RW 16, Thamril, juga menyebutkan bahwa pengerjaan tambal sulam yang sudah berulang kali di jalan delima ini tidak efektif, karena tidak bertahan lama. Apalagi cuaca yang saat ini di Pekanbaru yang sedang musim hujan, mengakibatkan jalan yang sudah di tambal sulam cepat hancur.

“ Kita berharap kepada pemerintah Kota Pekanbaru untuk segera melakukan tindakan untuk bisa memperbaiki jalan yang rusak. Apalagi jalan delima ini jalur padat dan banyaknya warga yang berada di Kelurahan Tobekgodang ini, Ujar Ketua RW 16.

Tidak hanya jalan berlubang di depan sekolah, beberapa lubang juga banyak disepanjang jalan delima. Seperti di depan masjid Al Iklas. Warga hanya bisa menutup jalan berlubang itu dengan sisa sisa material bangunan. Dan itu hanya untuk sementara saja, agar tidak terjadi kecelakaan.*** (rls)

 
BERITA SEBELUMNYA :
Advertorial
Rabu, 31 Desember 2025

PHR Dorong Kemandirian Ekonomi Kelompok Disabilitas Lewat Pelatihan Laundry Sepatu

PHR Dorong Kemandirian Ekonomi Kelompok Disabilitas Lewat Pelatihan Laundry Sepatu.

Galeri
Jumat, 28 Nopember 2025

Bupati Inhil Buka Secara Resmi Giat Publikasi Stunting Dan Advokasi Lintas Sektor

Bupati Inhil Buka Secara Resmi Giat Publikasi Stunting Dan Advokasi Lintas Sektor

Advertorial
Senin, 29 Desember 2025

Cetak Teknisi AC Terampil, PHR Wujudkan SDM Siak Berdaya Saing

PHR Cetak Teknisi AC Terampil, Wujudkan SDM Siak Berdaya Saing

Advertorial
Kamis, 11 Desember 2025

Bupati Inhil Ikuti Rakornas Antisipasi Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 yang Digelar Kemendagri

Bupati Inhil Ikuti Rakornas Antisipasi Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 yang Digelar Kemendagri.

Galeri
Kamis, 27 Nopember 2025

Galeri, Pelantikan Pengurus LAMR 2025–2030, Bupati Inhil Terima Gelar Adat Datuk Seri Setia Amanah

Galeri, Pelantikan Pengurus LAMR 2025–2030, Bupati Inhil Terima Gelar Adat Datuk Seri Setia Amanah

Advertorial
Kamis, 11 Desember 2025

Pemda Inhil Bersinergi BPC HIPMI Taja UMKM Expo dan Pameran Ekonomi Kreatif

Pemda Inhil Bersinergi BPC HIPMI Taja UMKM Expo dan Pameran Ekonomi Kreatif.

Berita Lainnya

Rabu, 31 Desember 2025

Sepanjang 2025, Polres Kuansing Tangani 485 Kasus


Rabu, 31 Desember 2025

Amankan Pergantian Tahun, Polsek Ukui Gencarkan Patroli Kamtibmas


Rabu, 31 Desember 2025

Wabup Kuansing Himbau Supir Manfaatkan Pos Nataru


Rabu, 31 Desember 2025

Hadiri Doa Bersama, Wabup Hendrizal Bangun Soliditas Elemen Masyarakat Inhu


Rabu, 31 Desember 2025

Banjir di Riau: Lima Daerah Terdampak, Siak dan Bengkalis Masih Berstatus Tergenang


Rabu, 31 Desember 2025

Ekspose Kinerja 2025, Kejari Inhil Selamatkan Rp1, 6 Miliar Uang Negara


Rabu, 31 Desember 2025

Bupati Pelalawan Lantik 3.816 PPPK


Rabu, 31 Desember 2025

P2025, Polda Riau Selamatkan 185 Korban Perdagangan Manusia


Rabu, 31 Desember 2025

Hadirkan Promo 12.12 Joy in Us, Vivo V60 Series Siap Temani Beragam Momen Seru di Tahun Baru


Rabu, 31 Desember 2025

Rilis Akhir Tahun, Polres Pelalawan Klaim Tuntaskan Seluruh Kasus Menonjol Selama 2025


Rabu, 31 Desember 2025

Kabut Tebal Ganggu Jadwal Penerbangan di Bandara SSK II Pekanbaru


Selasa, 30 Desember 2025

Diikuti 500 Pembalap, Sekda Kuansing Buka Dragbike Championship Pemuda Pancasila


Selasa, 30 Desember 2025

Tutup Tahun, Kejari Kuansing Paparkan Capaian Kinerja Sepanjang 2025


Selasa, 30 Desember 2025

Refleksi 2025, LAMR Tatap 2026 dengan Optimisme dan Kerja Nyata


Selasa, 30 Desember 2025

Agenda Pemberhentian Direksi PT SPR Hari Ini Diduga Sengaja Dihilangkan


Selasa, 30 Desember 2025

Polres Inhil Konferensi Pers Gelar Refleksi Akhir Tahun 2025


Selasa, 30 Desember 2025

3.821 PPPK Paruh Waktu Pelalawan Siap Dilantik Besok


Selasa, 30 Desember 2025

Operasi Lilin Lancang Kuning 2025, Polsek Tanah Putih Tingkatkan Patroli


Selasa, 30 Desember 2025

Lima Daerah di Riau Terdampak Banjir, Begini Kondiainya


Selasa, 30 Desember 2025

Dua Pintu Spillway PLTA Koto Panjang Dibuka Setinggi 50 Cm