Logo RTC
Logo AMSI
Logo HUT RTC Ke 22
 
 
 
Siswa SMAN 8 Pekanbaru Raih Medali Perak Olimpiade Internasional

Riauterkini - PEKANBARU - Seorang siswa Sekolah Menengah Atas Negeri (SMAN) asal Riau, berhasil meraih medali perak, pada International Olympiad in Informatics (IOI)/Olimpiade Komputer Internasional di Hungaria. Siswa tersebut bernama Vannes Wijaya asal SMAN 8 Pekanbaru.

Kepala Dinas Pendidikan Riau Dr Kamsol mengatakan, atas prestasi salah satu siswa terbaik provinsi Riau tersebut, pihaknya sudah langsung melaporkan kepada Gubernur Riau (Gubri) Syamsuar. Gubri Syamsuar juga langsung memerintahkan ia untuk menjemput siswa tersebut ke Bandara Sultan Syarif Kasim II, Pekanbaru.

"Siswa Riau asal SMAN 8 Pekanbaru atas nama Vannes Wijaya berhasil meraih medali perak pada Olimpiade komputer international di Hungaria. Pak Gubernur Syamsuar juga sangat mengapresiasi prestasi tersebut," kata Kamsol, Selasa (5/9/23).

Lebih lanjut dikatakannya, sebagai bentuk apresiasi, selain menjemput langsung siswa berprestasi tersebut saat kembali ke Pekanbaru. Pihaknya juga akan memberikan bonus tambahan.

"Pemerintah provinsi Riau akan memberikan bonus kepada siswa-siswa berprestasi di Riau. Nanti dicarikan waktunya pak Gubernur langsung yang akan menyerahkan," sebutnya.

Meskipun Vannes Wijaya hanya mendapatkan medali perak, namun menurut nya hal tersebut merupakan prestasi yang luar biasa. Pasalnya, Olimpiade yang ia ikuti bertingkat international.

"Walaupun mendapatkan medali perak, tapi inikan international. Apalagi di bidang yang saat ini ingin terus dikembangkan pak Gubernur yakni teknologi informasi, jadi luar biasalah anak-anak Riau ini," ujarnya.***(mok)

 
BERITA SEBELUMNYA :
Advertorial
Senin, 10 Nopember 2025

Diwakili Staf Ahli SDM, Bupati Inhil Hadiri Haul Tiga Syekh

Bupati Inhil Diwakili Staf Ahli SDM Hadiri Haul Syekh Abdul Qodir Al-jailani, Syekh Nawawi Berjan dan Syekh Muhammad Ali Bin Syekh Abdul Wahab.

Galeri
Jumat, 24 Oktober 2025

Wisuda Sarjana dan D3 ke-29, Lulusan Umri Harus Jadi Cahaya Penerang dari Kebodohan

Wisuda Sarjana dan D3 ke-29, Lulusan Umri Harus Jadi Cahaya Penerang dari Kebodohan.

Advertorial
Senin, 10 Nopember 2025

Wabup Yuliantini Apresiasi Kiprah PMI, Ketua PMI Inhil Dorong Aktifkan PMR dan KSR

Wabup Yuliantini Apresiasi Kiprah PMI, Ketua PMI Inhil Dorong Aktifkan PMR dan KSR.

Advertorial
Rabu, 05 Nopember 2025

Hari Santri Nasional 2025, Bupati Inhil Tanamkan Semangat Perjuangan yang Diwarisi Para Ulama

Hari Santri Nasional 2025, Bupati Inhil Tanamkan Semangat Perjuangan yang Diwarisi Para Ulama

Galeri
Selasa, 14 Oktober 2025

Galeri,
Ketua DPRD Rohul Hj Sumiartini Pimpin Rapat Istimewa Paripurna HUT ke-26 Rohul

Ketua DPRD Rohul Hj Sumiartini Pimpin Rapat Istimewa Paripurna HUT ke-26 Rohul. Berikut galeri fotonya.

Advertorial
Rabu, 05 Nopember 2025

Asisten I Setda Inhil Hadiri Apel Kesiapan Tanggap Darurat Bencana di Polres Inhil

Asisten I Setda Inhil Hadiri Apel Kesiapan Tanggap Darurat Bencana di Polres Inhil

Berita Lainnya

Senin, 10 Nopember 2025

Selain Tiga Koper, KPK juga Bawa Sekdaprov dan Kabag Protokol


Senin, 10 Nopember 2025

Wabup Yuliantini Apresiasi Kiprah PMI, Ketua PMI Inhil Dorong Aktifkan PMR dan KSR


Senin, 10 Nopember 2025

Lawan Serangan Siber hingga Teror, PHR dan Aparat Gabungan Solid Amankan Obvitnas Dumai


Senin, 10 Nopember 2025

PGN Bangkitkan Semangat Pahlawan Lewat Edukasi Safety dan Penanaman Pohon di Desa Pinang Sebatang Timur


Senin, 10 Nopember 2025

Cegah Asap, Polsek Ukui Gandeng Warga Antisipasi Karhutla


Senin, 10 Nopember 2025

Miris, Sekeluarga di Inhu Perkosa Anak Tiri


Senin, 10 Nopember 2025

Polda Riau Gelar Workshop Green Policing untuk 311 Ketua OSIS se-Riau


Senin, 10 Nopember 2025

Hari Pohon Nasional 2025 Polsek Tanah Putih Tanam 30 Pohon Beragam Jenis


Senin, 10 Nopember 2025

HIPMAWAN Dorong Tenas Effendy Ditetapkan sebagai Pahlawan Nasional


Senin, 10 Nopember 2025

Hari Pahlawan 2025, Bupati Inhil Pimpin Upacara Ziarah Nasional di TMP Yudha Bhakti


Senin, 10 Nopember 2025

PTPN IV Regional III: Hari Pahlawan, Momentum Wujudkan Karya dan Masa Depan


Senin, 10 Nopember 2025

Geledah Mobil Dinas Plt Gubernur dan Sekda Riau, KPK Bawa Dokumen dan Satu Kotak Masih Dilakban


Senin, 10 Nopember 2025

Satkar Ulama Apresiasi Pemerintah Anugerahkan Gelar Pahlawan Nasional kepada Soeharto


Senin, 10 Nopember 2025

KPK Geledah Ruang Kerja Gubernur Riau


Senin, 10 Nopember 2025

Warga Geger! Pria Ditemukan Tewas di Kamar Kos di Pelalawan


Senin, 10 Nopember 2025

Warga Sorek Satu, Pelalawan Dilaporkan Cabuli Anak Dibawah Umur


Senin, 10 Nopember 2025

Dilanda KLB ISPA, Pemkab Inhu Tetapkan Status Tanggap Darurat


Senin, 10 Nopember 2025

Pembobol Toko di Pangkalan Kuras, Pelalawan Ditangkap Polisi


Senin, 10 Nopember 2025

Peringati Hari Pahlawan, Bupati Pelalawan Zukri Ajak Warga Lanjutkan Perjuangan dengan Karya Nyata


Senin, 10 Nopember 2025

Bupati Inhil Pimpin Upacara Peringatan Hari Pahlawan Tahun 2025