Logo RTC
Logo AMSI
Logo HUT RTC Ke 22
 
 
 
Kunjungi BRK Syariah di Ajang REI Property Festival 2023 dan Wujudkan Rumah Impian

Riauterkini-PEKANBARU - Memiliki rumah idaman adalah dambaan semua orang. Harapan itu dapat diwujudkan dengan pembiayaan rumah BRK Syariah yang menerapkan prinsip Syariah. Informasi lainnya terkait pembiayaan syariah ini dapat diperoleh di stand BRK Syariah pada acara Real Estate Indonesia (REI) Property Festival 2023 di Atrium Kampar Mall SKA, mulai Rabu 1 November hingga 5 November 2023.

Pemimpin Bagian Pembiayaan Pemilikan Rumah (PPR) BRK Syariah, Dadang Wahyudi menyampaikan selama acara berlangsung banyak property perumahan yang ikut berpartisipasi.

"Pengunjung mall bisa melihat dulu rumah idaman yang diinginkan. Jika terkendala biaya, ada BRK Syariah yang akan membantu pembiayaannya. Makanya kunjungi juga stand BRK Syariah yang dekat dengan panggung utama REI Property Festival 2023 untuk mengetahui program pembiayaan syariah," kata Dadang Wahyudi.

Di stand ini BRK Syariah menawarkan program menarik selama pameran. “Kita ada Pembiayaan Kepemilikan Rumah (PKR) dengan margin 5,75 flat anuitas untuk tenor satu tahun, ada pula Pembiayaan Pemilikan Rumah Sejahtera FLPP dengan margin 5,00 untuk jangka waktu hingga 20 tahun,” kata Dadang.

Branch Manager BRK Syariah Cabang Pekanbaru Arifin Ahmad, Marwan Setiadi juga menyampaikan REI Property Festival 2023 ini berlangsung selama 5 hari, masyarakat dapat memanfaatkannya dengan baik khususnya di akhir pekan.

“Kita buka stand dari pukul 10.00 WIB hingga pukul 22.00 WIB, khusus kepada pengunjung yang mengajukan pembiayaan di stand BRK Syariah pada acara REI Property Festival 2023 akan mendapatkan souvenir menarik” ucap Marwan yang akrab dipanggil MS.

“Tidak hanya kepada calon pembeli rumah idaman, pihak developer yang akan menjalin kerjasama dengan BRK Syariah juga dapat berkunjung ke stand yang telah kami sediakan,” sambungnya.

Acara tersebut juga dimeriahkan oleh artis legendaris Ahmad Ikang Fawzi sebagai Wakil Ketua Umum DPP REI Bidang Komunikasi, Promosi dan Pameran.***(rls)

 
BERITA SEBELUMNYA :
Advertorial
Rabu, 31 Desember 2025

PHR Dorong Kemandirian Ekonomi Kelompok Disabilitas Lewat Pelatihan Laundry Sepatu

PHR Dorong Kemandirian Ekonomi Kelompok Disabilitas Lewat Pelatihan Laundry Sepatu.

Galeri
Jumat, 28 Nopember 2025

Bupati Inhil Buka Secara Resmi Giat Publikasi Stunting Dan Advokasi Lintas Sektor

Bupati Inhil Buka Secara Resmi Giat Publikasi Stunting Dan Advokasi Lintas Sektor

Advertorial
Senin, 29 Desember 2025

Cetak Teknisi AC Terampil, PHR Wujudkan SDM Siak Berdaya Saing

PHR Cetak Teknisi AC Terampil, Wujudkan SDM Siak Berdaya Saing

Advertorial
Kamis, 11 Desember 2025

Bupati Inhil Ikuti Rakornas Antisipasi Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 yang Digelar Kemendagri

Bupati Inhil Ikuti Rakornas Antisipasi Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 yang Digelar Kemendagri.

Galeri
Kamis, 27 Nopember 2025

Galeri, Pelantikan Pengurus LAMR 2025–2030, Bupati Inhil Terima Gelar Adat Datuk Seri Setia Amanah

Galeri, Pelantikan Pengurus LAMR 2025–2030, Bupati Inhil Terima Gelar Adat Datuk Seri Setia Amanah

Advertorial
Kamis, 11 Desember 2025

Pemda Inhil Bersinergi BPC HIPMI Taja UMKM Expo dan Pameran Ekonomi Kreatif

Pemda Inhil Bersinergi BPC HIPMI Taja UMKM Expo dan Pameran Ekonomi Kreatif.

Berita Lainnya

Rabu, 31 Desember 2025

Hadirkan Promo 12.12 Joy in Us, Vivo V60 Series Siap Temani Beragam Momen Seru di Tahun Baru


Rabu, 31 Desember 2025

Rilis Akhir Tahun, Polres Pelalawan Klaim Tuntaskan Seluruh Kasus Menonjol Selama 2025


Rabu, 31 Desember 2025

Kabut Tebal Ganggu Jadwal Penerbangan di Bandara SSK II Pekanbaru


Selasa, 30 Desember 2025

Diikuti 500 Pembalap, Sekda Kuansing Buka Dragbike Championship Pemuda Pancasila


Selasa, 30 Desember 2025

Tutup Tahun, Kejari Kuansing Paparkan Capaian Kinerja Sepanjang 2025


Selasa, 30 Desember 2025

Refleksi 2025, LAMR Tatap 2026 dengan Optimisme dan Kerja Nyata


Selasa, 30 Desember 2025

Agenda Pemberhentian Direksi PT SPR Hari Ini Diduga Sengaja Dihilangkan


Selasa, 30 Desember 2025

Polres Inhil Konferensi Pers Gelar Refleksi Akhir Tahun 2025


Selasa, 30 Desember 2025

3.821 PPPK Paruh Waktu Pelalawan Siap Dilantik Besok


Selasa, 30 Desember 2025

Operasi Lilin Lancang Kuning 2025, Polsek Tanah Putih Tingkatkan Patroli


Selasa, 30 Desember 2025

Lima Daerah di Riau Terdampak Banjir, Begini Kondiainya


Selasa, 30 Desember 2025

Dua Pintu Spillway PLTA Koto Panjang Dibuka Setinggi 50 Cm


Selasa, 30 Desember 2025

Polisi Bongkar Peredaran Bawang Ilegal Senilai Puluhan Ton di Pelalawan


Selasa, 30 Desember 2025

Patroli Pasar di Ukui, Polisi Imbau Warga Waspada Curas dan Penipuan


Selasa, 30 Desember 2025

Kontribusi untuk Pembangunan, PDAM Tirta Indra Serahkan Laba Rp150 Juta kepada Pemkab Inhu


Selasa, 30 Desember 2025

Patuhi UU BUMN, RUPSLB PGN Setujui Penyesuaian Anggaran Dasar Perseroan


Selasa, 30 Desember 2025

Pertama di Riau, Peletakan Batu Pertama Sekolah Rakyat di Kuansing Bakal Dilakukan Mensos RI


Selasa, 30 Desember 2025

Pacu Jalur HAB Bakal Seru Mempertemukan Jalur Andalan Inhu - Kuansing


Selasa, 30 Desember 2025

Harbunnas ke-68, Disbun Bengkalis Salurkan Bantuan Korban Banjir dan Dorong Hilirisasi Perkebunan


Selasa, 30 Desember 2025

2025, Polres Inhu Berhasil Miskinkan Bandar Narkoba